Bocah ini Menangis Dipelukan Marc Marquez

Rabu, 02 September 2015 - 06:28 WIB
Bocah ini Menangis Dipelukan...
Bocah ini Menangis Dipelukan Marc Marquez
A A A
SILVERSTONE - Pertemuan mengharukan terjadi di GP Inggris, akhir pekan kemarin. Peristiwa itu terekam ketika Marc Marquez didatangi bocah laki-laki sambil menangis setelah konferensi pers.

Bocah laki-laki yang tidak diketahui identitasnya terlihat sulit untuk menghentikan air mata yang terus membasahi wajahnya. Tangisan itu diartikan setelah jagoan (Marquez) gagal menyelesaikan balapan di seri ke-12 setelah terjatuh di pertengahan lap saat berduel dengan Valentino Rossi.

Mengetahui hal itu, Marquez langsung menghampiri dan memeluk bocah tersebut. Namun upayanya untuk menghentikan tangisan bocah yang mengenakan t-shirt berwarna merah gagal. Karena ia terus menangis di pelukan juara dunia dua kali.

"Pada balapan di Silverstone saya mengalami salah satu momen yang membuat saya merasa hebat sebagai seorang pembalap MotoGP. Ketika saya meninggalkan konferensi pers, seorang anak kecil datang kepada saya dan ia ingin meminta tanda tangan saya. Saya terus memeluk dan mencium kening anak itu ketika ia mulai menangis, itu dilakukan hanya untuk menenangkannya," kata Marquez seperti dikutip Speedweek, Rabu (2/9/2015).

Joki Repsol Honda mengambil hikmah dari pertemuan nan mengharukan tersebut. Pemilik nomor 93 itu berkata bahwa ini adalah hal positif untuk bisa merasakan perasaan penggemar dari dekat.

"Itu adalah perasaan yang luar biasa untuk merasakan kedekatan dan pengabdian penggemar. Ini membantu kita untuk terus berjalan," tutup Marquez.
(bbk)
Berita Terkait
Motogp Mandalika 2022,...
Motogp Mandalika 2022, Penonton Hari Kedua Membeludak
Ducati Sudah Tepat Merekrutnya...
Ducati Sudah Tepat Merekrutnya di MotoGP 2021
Momen Penonton MotoGP...
Momen Penonton MotoGP Thailand 2024 Dibawa Naik Tuktuk untuk Menuju Tribun
Tak Mau Ketinggalan...
Tak Mau Ketinggalan Aksi Pembalap, Penonton Datangi Sirkuit Mandalika Sejak Pagi
Puncak Arus Balik Penonton...
Puncak Arus Balik Penonton MotoGP Diprediksi Malam Ini, Kemenhub Siapkan Tiket 'Go Show'
Suguhkan 63 Balapan...
Suguhkan 63 Balapan Live, Saksikan Seluruh Rangkaian Seri MotoGP di SPOTV melalui Vision+!
Berita Terkini
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Ana/Tiwi dan Putri KW Angkat Koper, Rehan/Gloria Lolos ke Perempat Final
6 jam yang lalu
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
8 jam yang lalu
Profil Samuel Silalahi...
Profil Samuel Silalahi Pemain Keturunan Indonesia Berdarah Batak yang Dipanggil Timnas Norwegia U-21
8 jam yang lalu
Drama UFC 313 Memanas:...
Drama UFC 313 Memanas: Conor McGregor Kirim Pesan Menohok untuk Mantan Pacar Alex Pereira
8 jam yang lalu
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
9 jam yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
10 jam yang lalu
Infografis
Pertemuan Putin dan...
Pertemuan Putin dan Trump Digelar Bulan Ini di Arab Saudi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved