Marc Marquez Takut Hujan Basahi Aragon

Selasa, 22 September 2015 - 21:00 WIB
Marc Marquez Takut Hujan...
Marc Marquez Takut Hujan Basahi Aragon
A A A
ARAGON - Kendati optimistis mampu menaklukan Sirkuit Aragon akhir pekan ini, Marc Marquez mengaku sulit menyembunyikan rasa trauma. Musim lalu, Marquez gagal meraih hasil maksimal karena kondisi hujan di sirkuit tersebut.

Tahun lalu, Marquez sukses menjuarai 10 balapan beruntun namun gagal finis di GP Aragon 2014. Motornya mengalami kesalahan settingan setelah hujan membasahi sirkuit sepanjang 5,3km itu. Akibatnya, Marquez hanya finis di posisi 13.

"Saat ini semua persiapan telah selesai dilakukan tim. Kami hanya perlu melihat apakah cuaca di Aragon akhir pekan ini bersahabat," Kata Marquez, dikutip blog resmi Repsol Honda, Selasa (22/9/2015).

"Saya tidak berharap hujan akan turun seperti tahun lalu," lanjut Marquez. (Baca juga : Di Aragon, Lorenzo Lebih Cepat dari Rossi)

Akhir pekan ini, Marquez sangat berambisi memenangkan GP Aragon untuk memangkas defisit poin dari Valentino Rossi. Di klasemen sementara pembalap, Marquez Secara terpaut 63 poin dari Rossi. (Baca juga : Secara Matematis, Marquez Butuh Keajaiban)
(bbk)
Berita Terkait
Motogp Mandalika 2022,...
Motogp Mandalika 2022, Penonton Hari Kedua Membeludak
Ducati Sudah Tepat Merekrutnya...
Ducati Sudah Tepat Merekrutnya di MotoGP 2021
Momen Penonton MotoGP...
Momen Penonton MotoGP Thailand 2024 Dibawa Naik Tuktuk untuk Menuju Tribun
Tak Mau Ketinggalan...
Tak Mau Ketinggalan Aksi Pembalap, Penonton Datangi Sirkuit Mandalika Sejak Pagi
Puncak Arus Balik Penonton...
Puncak Arus Balik Penonton MotoGP Diprediksi Malam Ini, Kemenhub Siapkan Tiket 'Go Show'
Suguhkan 63 Balapan...
Suguhkan 63 Balapan Live, Saksikan Seluruh Rangkaian Seri MotoGP di SPOTV melalui Vision+!
Berita Terkini
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Ana/Tiwi dan Putri KW Angkat Koper, Rehan/Gloria Lolos ke Perempat Final
6 jam yang lalu
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
7 jam yang lalu
Profil Samuel Silalahi...
Profil Samuel Silalahi Pemain Keturunan Indonesia Berdarah Batak yang Dipanggil Timnas Norwegia U-21
8 jam yang lalu
Drama UFC 313 Memanas:...
Drama UFC 313 Memanas: Conor McGregor Kirim Pesan Menohok untuk Mantan Pacar Alex Pereira
8 jam yang lalu
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
9 jam yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
10 jam yang lalu
Infografis
Laser Baru Israel Siap...
Laser Baru Israel Siap Menghentikan Hujan Roket dari Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved