Jadwal Lengkap Pertandingan NBA, Kamis (8/2/2018)

Kamis, 08 Februari 2018 - 04:15 WIB
Jadwal Lengkap Pertandingan...
Jadwal Lengkap Pertandingan NBA, Kamis (8/2/2018)
A A A
ARIZONA - San Antonio Spurs bertekad bangkit setelah menelan dua kekelahan beruntun. Pelatih Gregg Poppovich menggelar latihan penuh untuk menyiapkan pertarungan kontra Phoenix Suns di Talking Stick Resort Arena Phoenix, Rabu (7/2/2018) atau Kamis (8/2/2018) pukul 10.30 WIB.

Spurs menelan dua kekalahan beruntun atau tiga dalam lima tiga laga kandang terakhir mereka. Manu Ginobili dkk wajib bangkit pada Rodeo Road Trip di kandang Phoenix, setelah dikalahkan Houston dan Utah dalam rentang tiga hari.

"Utah dan Houston jelas dua tim ofensif yang sangat bagus yang bermain bagus. Kami menemukan beberapa kesalahan bagus untuk diperbaiki," kata shooting guard Spurs Danny Green.

Spurs masih tanpa peraih dua kali gelar Defensive Player of the Year, Kawhi Leonard, yang telah absen dalam 11 pertandingan terakhir yang mengalami cedera paha, dan baru bermain sembilan pertandingan musim ini. Sedangkan Rudy Gay (cedera tumit) telah absen dalam 19 laga terakhir.

Selain, laga San Antonio Spurs vs Phoenix Suns, mash ada lima laga seru lainnya, yang digelar Kamis, antara lain Houston Rockets kontra Miami Heat di AmericanAirlines Arena Miami, Florida. Juga Indiana Pacers versus New Orleans Pelicans di Smoothie King Center New Orleans, LA.

Jadwal kompetisi basket NBA, Kamis (8/2/2018)

07:00 WIB Brooklyn Nets vs Detroit Pistons - Little Caesars Arena Detroit, MI
07:30 WIB Houston Rockets vs Miami Heat - AmericanAirlines Arena Miami, FL
08:00 WIB Minnesota Timberwolves vs Cleveland Cavaliers - Quicken Loans Arena Cleveland, OH
08:00 WIB Utah Jazz vs Memphis Grizzlies - FedExForum Memphis, TN
08:00 WIB Indiana Pacers vs New Orleans Pelicans - Smoothie King Center New Orleans, LA
10:30 WIB San Antonio Spurs vs Phoenix Suns - Talking Stick Resort Arena Phoenix,
(sha)
Berita Terkait
Keseruan NBA Cares di...
Keseruan NBA Cares di Jakarta, Grant Williams dan Marques Bolden Latih Siswa SDN Rawa Barat 05
Tekuk Clippers, Phoenix...
Tekuk Clippers, Phoenix Suns Juara Wilayah Barat
Giannis Antetokounmpo...
Giannis Antetokounmpo Bawa Bucks Menang di Markas Pacers
Menang dari Thunder,...
Menang dari Thunder, Curry Jaga Rekor Tak Terkalahkan Warriors
Damian Lillard Bawa...
Damian Lillard Bawa Blazers Taklukkan Lakers
Charlotte Hornets Rusak...
Charlotte Hornets Rusak Debut Kandang Brooklyn Nets di NBA 2021/22
Berita Terkini
Kejutan! Pangsuma FC...
Kejutan! Pangsuma FC Hancurkan Black Steel FC 4-1, Tantang Bintang Timur Surabaya di Semifinal!
2 jam yang lalu
AHRT Siap Ukir Sejarah...
AHRT Siap Ukir Sejarah Baru di ARRC 2025: Bidik Juara di 3 Kelas!
2 jam yang lalu
Futsal Nation Cup 2025:...
Futsal Nation Cup 2025: Gilvan Quattrick, Bintang Timur Surabaya ke Semifinal usai Bungkam Sadakata United 5-3
3 jam yang lalu
Nonton Laga Tunda LaLiga...
Nonton Laga Tunda LaLiga Villarreal vs Espanyol di VISION+, Perebutan Poin Krusial!
4 jam yang lalu
Indonesia Siap Hadirkan...
Indonesia Siap Hadirkan Ice Ring Airdome Pertama di Asia Tenggara!
4 jam yang lalu
76 Indonesian Downhill...
76 Indonesian Downhill 2025: Ternadi Bike Park Jadi Arena Pertempuran Para Downhiller Elite Indonesia
6 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Contraflow Arus...
Jadwal Contraflow Arus Mudik dan Balik Lebaran di Tol Jakarta-Cikampek
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved