Zidane: Tiga Final Beruntun Bukanlah Sesuatu yang Normal
A
A
A
MADRID - Pelatih Real Madrid Zinedine Zidane menuturkan bahwa kebarhasilan Real Madrid melaju ke partai final 3 kali secara beruntun bukanlah sesuatu yang ‘normal’. Dan apabila mereka berhasil mempertahankan trofi si “kuping besar”di partai final nanti, maka itu merupakan pencapaian sejarah yang besar untuk Real Madrid.
Los Rojiblancos berhasil melangkah ke final Liga Champions dengan Aggegate 4-3 setelah bermain imbang melawan Bayern Muenchen dengan skor 2-2 di leg kedua dalam laga Semifinal di Santiago Bernabeu pada Rabu (2/5) dini hari WIB.
“Pertandingan itu sangat gila, terimakasih untuk Bayern yang sudah memberikan penampilan terbaik mereka. Kami memulai pertandingan sangat buruk dan kemasukan gol dengan cepat. Kami tahu tidak akan mampu melangkah ke final jika tidak harus menderita terlebih dahulu dan itu merupakan jalan yang terbaik,”ujar Zidane
di Football Espana
“Namun kami belum memenangkan apapun tetapi kami sudah berada di final dan itu bukanlah sesuatu yang normal berada di final 3 kali secara beruntun tetapi kami akan berusaha untuk mempertahankan gelar tersebut,” tambah pria 45 tahun
“Klub ini sudah memiliki catatan sejarah bagus dan kami kian dekat untuk menambah catatan itu dengan mempertahankan gelar nanti,” sambungnya.
Los Rojiblancos berhasil melangkah ke final Liga Champions dengan Aggegate 4-3 setelah bermain imbang melawan Bayern Muenchen dengan skor 2-2 di leg kedua dalam laga Semifinal di Santiago Bernabeu pada Rabu (2/5) dini hari WIB.
“Pertandingan itu sangat gila, terimakasih untuk Bayern yang sudah memberikan penampilan terbaik mereka. Kami memulai pertandingan sangat buruk dan kemasukan gol dengan cepat. Kami tahu tidak akan mampu melangkah ke final jika tidak harus menderita terlebih dahulu dan itu merupakan jalan yang terbaik,”ujar Zidane
di Football Espana
“Namun kami belum memenangkan apapun tetapi kami sudah berada di final dan itu bukanlah sesuatu yang normal berada di final 3 kali secara beruntun tetapi kami akan berusaha untuk mempertahankan gelar tersebut,” tambah pria 45 tahun
“Klub ini sudah memiliki catatan sejarah bagus dan kami kian dekat untuk menambah catatan itu dengan mempertahankan gelar nanti,” sambungnya.
(bbk)