Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Myanmar

Rabu, 10 Oktober 2018 - 18:26 WIB
Susunan Pemain Timnas...
Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Myanmar
A A A
CIKARANG - Timnas Indonesia akan menghadapi Myanmar di laga uji coba internasional di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Rabu (10/10/2018). Pelatih Bima Sakti menjadikan laga ini momen persiapan jelang Piala AFF 2018.

Dari susunan pemain yang diturunkan, skuat Timnas Indonesia menurunkan Alberto Goncalves Da Costa dan Stefano Lilipaly sejak awal laga. Sementara posisi penjaga gawang kembali dipercayakan kepada Andritany Ardhiyasa.

Pada kesempatan pertandingan hari ini, Bima Sakti juga mempercayakan posisi gelandang kepada Evan Dimas Darmono dan Irfan Jaya. Menarik untuk mengetahui agresivitas serangan Timnas Indonesia di laga melawan Myanmar.

Susunan Pemain

Timnas Indonesia:
Andritany Ardhiyasa, Fachruddin Wahyudi A, Evan Dimas Darmono, Irfan Jaya, Zulfiandi, Febri Haryadi, Stefano Lilipaly, Ricki Fajrin, Alfath Faathier, Alberto Goncalves Da Costa, Putu Gede Juni Antara

Timnas Myanmar: Sann Sat Naing, Htike Aung, Thien Tan Win, David Htan, Hlaing Bo Bo, Ye Ko Oo, Maung Maung Soe, Mg Lwin, Soe Moe Kyaw, Si Thu Aung, Kaung Sat Naing,
(sha)
Berita Terkait
Jelang Laga Timnas Indonesia...
Jelang Laga Timnas Indonesia vs Indonesia, Puluhan Penonton Mulai Berdatangan ke GBK
Welber Jardim Tak Kunjung...
Welber Jardim Tak Kunjung Terlihat dalam Sesi Latihan Timnas Indonesia U-17
Imbangi Skor saat Lawan...
Imbangi Skor saat Lawan Thailand, Statistik Permainan Timnas Membaik
Shin Tae-yong Fokus...
Shin Tae-yong Fokus Pemulihan Timnas Indonesia U-20, Ronaldo Kwateh Sudah Gabung Latihan
Bahagia Timnas U-22...
Bahagia Timnas U-22 Indonesia Sabet Emas, Jokowi Traktir Durian di Medan
Suporter Ultras Garuda...
Suporter Ultras Garuda Nyanyikan Chants Jelang Laga Timnas Indonesia vs Argentina
Berita Terkini
76 Indonesian Downhill...
76 Indonesian Downhill 2025: Ternadi Bike Park Jadi Arena Pertempuran Para Downhiller Elite Indonesia
1 jam yang lalu
Cosmo JNE Tumbangkan...
Cosmo JNE Tumbangkan Unggul FC Lewat Adu Penalti di Laga Pembuka Futsal Nation Cup 2025
1 jam yang lalu
Potret Timnas Indonesia...
Potret Timnas Indonesia U-20 Berhadapan dengan Diego Maradona
2 jam yang lalu
Khamzat Chimaev Amuk...
Khamzat Chimaev Amuk Dricus du Plessis, Caio Borralho Jadi Penyelamat?
3 jam yang lalu
Mengungkap Misteri Kilauan...
Mengungkap Misteri Kilauan Trofi Liga Inggris: Lebih dari Sekadar Perak dan Gengsi!
3 jam yang lalu
Mengintip Serunya Momen...
Mengintip Serunya Momen Atlet Biliar Nomor 1 Dunia Fedor Gorst di Bekasi
4 jam yang lalu
Infografis
Kapasitas Pembangkit...
Kapasitas Pembangkit Listrik Panas Bumi Indonesia Bisa Salip AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved