Yamaha Umumkan 28 Orang Pemenang Nonton Gratis MotoGP Malaysia
A
A
A
JAKARTA - Program Yamalube Goes to MotoGP berhasil menggaet banyak peminat. Kualitas produk oli Yamalube dan kesempatan nonton gratis MotoGP Jepang atau Malaysia telah mendorong konsumen berpartisipasi.
Awal September lalu Yamaha telah mengumumkan 19 orang pemenang nonton MotoGP Jepang dan mereka sudah nonton langsung di sirkuit Twin Ring Motegi, 20 Oktober 2019. Bulan Oktober ini Yamaha pun mempublikasikan nama 28 orang pemenang beruntung menyaksikan secara langsung MotoGP Malaysia, 3 November 2019 nanti.
Penentuan pemenang dilakukan melalui cara pengundian di Yamaha Flagship Shop, Jakarta. Nama 28 orang pemenang nonton MotoGP Malaysia program Yamalube Goes to MotoGP dapat dilihat di sini.
Menjadi bagian dari penonton di sirkuit Twin Ring Motegi, Jepang atau Sepang, Malaysia memberikan pengalaman baru karena dilakukan bersama Yamaha. Bersama-sama mendukung rider kelas dunia Yamaha, Valentino Rossi dan Maverick Vinales adalah sebuah kebanggaan yang dapat diekspresikan langsung di sirkuit.
"Kami mengucapkan terima kasih atas partisipasi masyarakat dalam program Yamalube Goes to MotoGP. Program ini merupakan bentuk apresiasi terhadap konsumen yang telah menggunakan produk Yamalube. Selamat kepada para pemenang yang akan menyaksikan langsung MotoGP di Malaysia. Nantikan keseruannya, nikmati perjalanan ke Malaysia dan nonton MotoGP bersama Yamaha,” ucap Yordan Satriadi, Deputy GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM).
Program Yamalube Goes to MotoGP digelar Agustus hingga September 2019 dimana masyarakat bisa mengikutinya dengan cara melakukan pembelian oli Yamalube. Tipe oli Yamalube adalah oli mesin (Silver – Sport – Gold – Matic – Power Matic – Super Matic – Super Sport dan RS4GP).
Yamalube sendiri merupakan produk yang sudah dikenal luas masyarakat dan merupakan salah satu komponen penting dalam mendukung kinerja mesin sepeda motor. Terdiri dari produk yang lengkap dari oli sampai perawatan.
Untuk perawatan diantaranya Brake Fluid, Carbon Cleaner, Chain Lube, Gear Motor Oil, Front Fork Oil G-10, Yamacoolant, Yamalube Multipurpose, Yamabond. Yamalube memiliki 19 jenis produk. Dengan teknologi XPEED, Yamalube memberikan kesempurnaan pada performa yang melindungi mesin dari keausan, kualitas formula yang ramah lingkungan serta kekentalan optimal agar penggunaan bahan bakar efisien dan memberikan perlindungan mesin yang baik dalam jangka waktu lama.
Kegiatan Pemenang
Cara Bedakan Oli Yamalube Asli dan Palsu
Yamaha juga memberi edukasi pada konsumen terkait cara membedakan oli Yamalube asli dengan yang palsu. Begitu mudahnya mengetahui keaslian oli Yamalube, konsumen cukup merobek label di depan. Penampakan oli asli Yamalube seperti pada gambar di atas.
Awal September lalu Yamaha telah mengumumkan 19 orang pemenang nonton MotoGP Jepang dan mereka sudah nonton langsung di sirkuit Twin Ring Motegi, 20 Oktober 2019. Bulan Oktober ini Yamaha pun mempublikasikan nama 28 orang pemenang beruntung menyaksikan secara langsung MotoGP Malaysia, 3 November 2019 nanti.
Penentuan pemenang dilakukan melalui cara pengundian di Yamaha Flagship Shop, Jakarta. Nama 28 orang pemenang nonton MotoGP Malaysia program Yamalube Goes to MotoGP dapat dilihat di sini.
Menjadi bagian dari penonton di sirkuit Twin Ring Motegi, Jepang atau Sepang, Malaysia memberikan pengalaman baru karena dilakukan bersama Yamaha. Bersama-sama mendukung rider kelas dunia Yamaha, Valentino Rossi dan Maverick Vinales adalah sebuah kebanggaan yang dapat diekspresikan langsung di sirkuit.
"Kami mengucapkan terima kasih atas partisipasi masyarakat dalam program Yamalube Goes to MotoGP. Program ini merupakan bentuk apresiasi terhadap konsumen yang telah menggunakan produk Yamalube. Selamat kepada para pemenang yang akan menyaksikan langsung MotoGP di Malaysia. Nantikan keseruannya, nikmati perjalanan ke Malaysia dan nonton MotoGP bersama Yamaha,” ucap Yordan Satriadi, Deputy GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM).
Program Yamalube Goes to MotoGP digelar Agustus hingga September 2019 dimana masyarakat bisa mengikutinya dengan cara melakukan pembelian oli Yamalube. Tipe oli Yamalube adalah oli mesin (Silver – Sport – Gold – Matic – Power Matic – Super Matic – Super Sport dan RS4GP).
Yamalube sendiri merupakan produk yang sudah dikenal luas masyarakat dan merupakan salah satu komponen penting dalam mendukung kinerja mesin sepeda motor. Terdiri dari produk yang lengkap dari oli sampai perawatan.
Untuk perawatan diantaranya Brake Fluid, Carbon Cleaner, Chain Lube, Gear Motor Oil, Front Fork Oil G-10, Yamacoolant, Yamalube Multipurpose, Yamabond. Yamalube memiliki 19 jenis produk. Dengan teknologi XPEED, Yamalube memberikan kesempurnaan pada performa yang melindungi mesin dari keausan, kualitas formula yang ramah lingkungan serta kekentalan optimal agar penggunaan bahan bakar efisien dan memberikan perlindungan mesin yang baik dalam jangka waktu lama.
Kegiatan Pemenang
Tanggal | Kegiatan Pemenang |
Jumat, 18 Oktober 2019 | Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta - Briefing Peserta di bandara sebelum berangkat ke Jepang |
Sabtu, 19 Oktober 2019 | Bandara Haneda, Japan - Peserta sudah sampai di Jepang dan bersiap untuk City Tour Tokyo |
Sabtu, 19 Oktober 2019 | Peserta belanja di Shibuya - Tokyo |
Sabtu, 19 Oktober 2019 | Berfoto Bersama di depan patung Hachiko, Tokyo |
Minggu, 20 Oktober 2019 | Berfoto Bersama di belakang pit Yamaha, Sirkuit Motegi, Jepang |
Minggu, 20 Oktober 2019 | Berfoto Bersama di depan tribun Rossi, Sirkuit Motegi, Jepang |
Minggu, 20 Oktober 2019 | Beruntung bisa foto dengan Rossi dari dekat! Sirkuit Motegi, Jepang |
Minggu, 20 Oktober 2019 | Serunya nonton langsung di tribun Victory! Sirkuit Motegi, Jepang |
Senin, 21 Oktober 2019 | Jalan-jalan ke Lake Ashi, Hakone Lake Ashi, Hakone |
Senin, 21 Oktober 2019 | Belanja di Gotemba Premium Outlet Lake Ashi, hakone |
Cara Bedakan Oli Yamalube Asli dan Palsu
Yamaha juga memberi edukasi pada konsumen terkait cara membedakan oli Yamalube asli dengan yang palsu. Begitu mudahnya mengetahui keaslian oli Yamalube, konsumen cukup merobek label di depan. Penampakan oli asli Yamalube seperti pada gambar di atas.
(bbk)