Samba terancam sanksi gara-gara pisang

Rabu, 21 Maret 2012 - 14:32 WIB
Samba terancam sanksi...
Samba terancam sanksi gara-gara pisang
A A A
Sindonews.com - Pemain belakang Anzhi Makhackala, Cristopher Samba, terancam sanksi setelah melempar pisang ke penonton saat melawan tuan rumah Lokomotiv Moscow.

Mantan pemain Blackburn Rovers itu tidak terima dirinya dilempar pisang oleh penonton. Apalagi insiden tersebut terjadi di dekat anaknya sendiri. Ia mengambil pisang itu dan balik melemparkan pisang itu ke penonton.

Saat ini, kubu tuan rumah tengah mempertimbangkan untuk menuntut Samba. Pasalnya, manajemen Lokomotiv menganggap apa yang dilakukan pemain asal Kongo itu merupakan tindakan yang tidak bisa dibenarkan.

’’Kami telah mempelajari rekaman dalam insiden tersebut. Hasilnya, kami melihat pisang yang dilempar tersebut dilakukan oleh pendukung Anzhi sendiri,” ungkap juru bicara Lokomotiv seperti dikutip Dailymail,Rabu (21/3/2012).

Komentar dari kubu Lokomotiv membuat manajemen Anzi pun langsung meradang. Melalui konsultan Anzhi, German Tkachenko mengungkapkan statemen yang dikeluarkan Lokomotiv hanya untuk mengalihkan tanggung jawab.

’’Tanpa menyinggung pihak mana pun, Saya tak mengatakan komentar Lokomotiv itu sebuah omong kosong. Akan tetapi reaksi seperti itu seperti komentar yang dikeluarkan oleh seorang perempuan,’’ungkap Tkachenko.
()
Berita Terkini
3 Pemain Timnas Uzbekistan...
3 Pemain Timnas Uzbekistan U-17 yang Layak Main di Eropa, Nomor 1 Striker Potensial
1 menit yang lalu
Kisah Masa Remaja David...
Kisah Masa Remaja David Benavidez, Depresi Diejek Gendut hingga Jadi Juara Tinju Dunia
19 menit yang lalu
Futsal Nation 2025 Resmi...
Futsal Nation 2025 Resmi Digelar, MNCTV Tayangkan Laga Pembuka antara Unggul FC vs Cosmo JNE
43 menit yang lalu
5 Petinju Dunia yang...
5 Petinju Dunia yang Pernah Dipenjara, Nomor 5 Sampai 105 Tahun
2 jam yang lalu
Kenapa Islam Makhachev...
Kenapa Islam Makhachev Menolak Duel Lawan Ilia Topuria, Takut Kalah?
4 jam yang lalu
7 Petarung UFC Aktif...
7 Petarung UFC Aktif yang Tak Terkalahkan, Salah Satunya Usman Nurmagomedov
5 jam yang lalu
Infografis
Iran Ancam Ubah Doktrin...
Iran Ancam Ubah Doktrin Nuklir jika Sanksi Barat Diberlakukan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved