Jones: Scholes jadi magnet bola

Jum'at, 13 April 2012 - 18:46 WIB
Jones: Scholes jadi...
Jones: Scholes jadi magnet bola
A A A
Sindonews.com - Pemain belakang Manchester United Phil Jones mengungkapkan kekagumanya kepada gelandang veteran The Red Devils Paul Scholes. Pemain asal Inggris itu mengungkapkan Scholes merupakan pemain yang sangat luar biasa dan banyak membantu tim.

Jones menilai pemain berusia 27 tahun itu seperti memiliki magnet yang mampu menarik bola. Sebab pergerakan yang dilakukan Scholes selalu ada bola yang menghampirinya. Hal tersebut membuat dia mampu mengatur serangan pasukan Sir Alex Ferguson.

“Dia adalah pemain yang sangat hebat, Dalam sebuah pertandingan, dia seperti menjadi magnet bagi bola, pergerakan dia selalu dekat dengan bola dan selalu ada untuk menerima bola. Dia selalu ada untuk mendukung permainan tim,” ungkap Jones seperti dikutip tribalfootball, Jumat (13/4/2012).

Kembalinya Scholes dinilai memiliki peran yang cukup besar bagi United saat menggusur Manchester City di posisi puncak klasemen sementara Liga Premier Inggris. Pemain asal Inggris itu telah membukukan tiga gol di 12 penampilannya di Liga Premier.
()
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
34 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
1 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Jadi Target Rudal Houthi,...
Jadi Target Rudal Houthi, Kapal Induk AS Terpaksa Melarikan Diri
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved