Joe Hart belajar dari Casillas
A
A
A
Sindonews.com – Kiper Manchester City Joe Hart mengaku banyak mempelajari permainan kiper Real Madrid Iker Casillas. Hal itu ia lakukan untuk meningkatkan penampilannya di bawah mistar gawang.
Kiper berusia 25 tahun itu menilai Casillas memiliki refleks yang bagus serta mampu tampil tenang saat berhadapan dengan pemain lawan. ’’Saya berusaha untuk bekerja secara tepat seperti bagaimana Casillas mengatur reaksi ketika berhadapan dengan striker.
Penampilan seperti dia sangat bagus, di mana ia banyak menggunakan refleks daripada mencoba untuk mengantisipasi apa yang akan terjadi,” ungkap Hart seperti dikutip di situs resmi klub mcfc.com, Kamis (26/4/2012)
’’Lagi dan lagi saya telah berhadapan dengan banyak striker dan gaya permainannya dan saya perlu belajar dari apa yang telah Casillas lakukan. Seperti keputusan dan refleks yang cepat,” tambahnya
Pada musim ini Hart dinilai telah menunjukkan penampilan yang konsisten selama mengawal gawang City. Tak ayal, pemain timnas Inggris itu masuk dalam nominasi Player of the Year yang diadakan oleh Asosiasi Pesepakbola Profesional (PFA).
Kiper berusia 25 tahun itu menilai Casillas memiliki refleks yang bagus serta mampu tampil tenang saat berhadapan dengan pemain lawan. ’’Saya berusaha untuk bekerja secara tepat seperti bagaimana Casillas mengatur reaksi ketika berhadapan dengan striker.
Penampilan seperti dia sangat bagus, di mana ia banyak menggunakan refleks daripada mencoba untuk mengantisipasi apa yang akan terjadi,” ungkap Hart seperti dikutip di situs resmi klub mcfc.com, Kamis (26/4/2012)
’’Lagi dan lagi saya telah berhadapan dengan banyak striker dan gaya permainannya dan saya perlu belajar dari apa yang telah Casillas lakukan. Seperti keputusan dan refleks yang cepat,” tambahnya
Pada musim ini Hart dinilai telah menunjukkan penampilan yang konsisten selama mengawal gawang City. Tak ayal, pemain timnas Inggris itu masuk dalam nominasi Player of the Year yang diadakan oleh Asosiasi Pesepakbola Profesional (PFA).
()