Chelsea tolak tuntutan Drogba

Selasa, 08 Mei 2012 - 10:27 WIB
Chelsea tolak tuntutan...
Chelsea tolak tuntutan Drogba
A A A
Sindonews.com – Masa depan striker Chelsea Didier Drogba masih belum jelas. Pasalnya, proses nogosiasi antara pemain Pantai Gading itu dengan manajemen The Blues masih belum mencapai kesepakatan.

Drogba yang masa kontraknya berakhir musim ini meminta perpanjangan kontrak selama dua musim. Namun, kubu Chelsea hanya akan memberikan kontrak baru berdurasi satu musim.

Seperti dilaporkan The Sun, Selasa (8/5/2012), manajemen Chelsea akan mengajukan penawaran terakhir dengan kontrak berdurasi yang tak berubah seperti penawaran sebelumnya yakni satu musim.

“Setiap orang di Chelsea ingin Drogba tetap bertahan, namun pemiliknya tak akan mengubah keputusannya. Drogba harus realistis dengan tuntutannya jika ia ingin bermain di level tertinggi,” ungkap seorang sumber seperti dikutip The Sun

Tentu saja hal tersebut tak seperti penawaran kontrak yang diharapkan Drogba. Sehingga peluang pemain berusia 34 tahun itu untuk hengkang dari Stamford Bridge akan semakin besar. Apalagi klub asal China Shanghai Shenhua dikabarkan berusaha menggoda Drogba dengan dana sebesar 20 juta poundsterling atau setara dengan Rp 280 miliar. Plus gaji 130 poundsterling atau Rp 1,8 milliar per pekan.
()
Berita Terkini
Nova Arianto: Timnas...
Nova Arianto: Timnas Indonesia U-17 Belum Cukup Tangguh untuk Piala Dunia U-17
6 menit yang lalu
Menang KO, Happy Ending...
Menang KO, Happy Ending Eks 3 Kali Juara Dunia Sergey Kovalev setelah 16 Tahun Berkarier
2 jam yang lalu
3 Calon Lawan Gervonta...
3 Calon Lawan Gervonta Davis: Dendam Lama hingga Duel Juara Tak Terkalahkan
2 jam yang lalu
Hari Kedua JSSL Singapore...
Hari Kedua JSSL Singapore 7s: Tim U-12 Sapu Bersih Kemenangan dan U-14 Teror Pemuncak Klasemen!
10 jam yang lalu
6 Petarung UFC Terkena...
6 Petarung UFC Terkena Skorsing Medis: Michael Chandler 60 Hari, Alexander Volkanovski 45 Hari!
14 jam yang lalu
Misteri Keyakinan Alex...
Misteri Keyakinan Alex Pereira: Perjalanan Spiritual di Balik Oktagon, Benarkah Mualaf?
15 jam yang lalu
Infografis
Trump Bela Putin, Tepis...
Trump Bela Putin, Tepis Klaim Rusia Tolak Gencatan Senjata
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved