Puyol terancam absen di Euro 2012

Selasa, 08 Mei 2012 - 17:52 WIB
Puyol terancam absen...
Puyol terancam absen di Euro 2012
A A A
Sindonews.com - Pemain belakang Barcelona Carles Puyol terancam tak dapat memperkuat timnas Spanyol pada ajang Euro 2012. Pemain berusia 34 tahun itu dikabarkan masih dibekap cedera serius di bagian lututnya.

Seperti disampaikan manajemen klub, pemain bernomer punggung lima itu telah menjalani rangkaian tes medis, namun akhirnya pihak klub memutuskan untuk melakukan operasi. Diperkirakan Puyol tak dapat bermain hingga enam minggu kedepan.

“Setelah rangkaian tes dilakukan, maka diputuskan Puyol akan menjalani operasi arthroscopic pada Sabtu12 Mei,” seperti dikutip di situs resmi klub fcbarcelona, Selasa (8/5/20120).

Absennya Puyol tentu saja menjadi kerugian besar bagi El Matador. Pasalnya, pemain berambut kriting itu selalu tampil konsisten bersama timnas Spanyol serta posisinya hampir tak tergantikan di lini belakang pasukan Vicente del Bosque.

Tak hanya itu, timnas Spanyol juga terancam tak diperkuat striker Barcelona David Villa yang tengah mengalami cedera patah tulang saat menghadapi Al Sadd pada ajang Piala Dunia Antar Klub pada Desember lalu.
()
Berita Terkini
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Dunia Olahraga Italia Hentikan Sementara Kompetisi
5 jam yang lalu
PSM Makassar Melaju...
PSM Makassar Melaju di Semifinal Shopee Cup 2024/2025, Catat Jadwalnya!
8 jam yang lalu
2 Pelari Indonesia Tatap...
2 Pelari Indonesia Tatap London Marathon 2025, Galang Dana Pendidikan untuk Anak Kurang Mampu
8 jam yang lalu
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
10 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
10 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
11 jam yang lalu
Infografis
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Terancam Kehilangan Masa Depan di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved