PFA dukung seruan Campbell

Senin, 28 Mei 2012 - 21:28 WIB
PFA dukung seruan Campbell
PFA dukung seruan Campbell
A A A
Sindonews.com – Seruan untuk tak berkunjung ke Ukraina dan Polandia langsung mendapatkan dukungan dari Direktur Eksekutif Asosiasi Sepakbola Profesional (PFA), Bobby Barnes.

Barnes menilai seruan Sol Campbell kepada fans Inggris untuk tak pergi Ke Ukraina dan Polandia dapat dibenarkan, karena fans Inggris memiliki resiko menjadi korban rasisme setelah beberapa kelompok di kedua negara tersebut mengancam akan melakukan tindakan rasisme.

Barnes juga menghimbau kepada otoritas setempat untuk menindak tegas kelompok-kelompok yang mengancam akan melakukan tindakan rasisme.“Saya pikir dia sedikit waspada. Jelas fans akan mendapatkan resiko dan kasus ini harus membuat otoritas setempat untuk segera bertindak,” ungkap Barnes seperti dikutip Sport Mole, Senin (28/5/2012)

“Seperti yang dikatakan Campbell, disana memang memiliki masalah, tidak hanya di negara itu tetapi juga di seluruh kawasan Eropa Timur dalam beberapa tahun terakhir.Saya harap akan ada tanggapan yang serius akan permasalahan ini,” pungkasnya.
()
Berita Terkini
Persiapan Timnas Indonesia...
Persiapan Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17, Nova Arianto: Libur Dulu 2 Bulan, Latihan Lagi Juli!
40 menit yang lalu
Perjalanan Panjang Timnas...
Perjalanan Panjang Timnas Indonesia Menuju Piala Dunia 2026: Sandy Walsh Ungkap Peran Krusial Suporter
1 jam yang lalu
Profil Asilbek Aliev:...
Profil Asilbek Aliev: Mesin Gol Uzbekistan U-17 dan Top Skor Piala Asia U-17 2025
2 jam yang lalu
Siasat Saul Canelo Alvarez...
Siasat Saul Canelo Alvarez Mainkan Kartu Truf demi Bertarung dengan Jake Paul
3 jam yang lalu
Jadwal Final Piala Asia...
Jadwal Final Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi vs Uzbekistan
3 jam yang lalu
Asnawi Mangkualam dan...
Asnawi Mangkualam dan Muhammad Ferarri Masuk Skuad ASEAN All-Stars vs Manchester United
5 jam yang lalu
Infografis
Anggap Zelensky Tidak...
Anggap Zelensky Tidak Populer, Trump Dukung Pemilu di Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved