De Laurentiis: Ada perang penawaran untuk gaet Lavezzi

Rabu, 30 Mei 2012 - 19:20 WIB
De Laurentiis: Ada perang...
De Laurentiis: Ada perang penawaran untuk gaet Lavezzi
A A A
Sindonews.com - Presiden Napoli Aurelia De Laurentiis mengungkapkan bahwa sejumlah klub tengah berjuang mendapatkan pemain kesayangannya Ezequiel Lavezzi. Dua tim papan atas Liga Inggris Manchester City dan Chelsea dikabarkan juga tertarik mendapatkan pemain berjuluk 'Il Pocho'itu.

De Laurentiis telah mengkonfirmasi bahwa hingga saat ini ada enam klub yang tertarik pada pemain internasional Argentina itu."Ada enam klub terus menerus bertanya tentang Lavezzi ,saat ini sedang terjadi perang penawaran internasional untuk mendapatkan dirinya,"Jelas De Laurentiis seperti dikutip, sportsmole, Rabu (30/5/2012).

Untuk saat ini dirinya bersama Lavezzi tengah melakukan evaluasi mengenai masa depannya bersama Napoli,"Dengan ketenangan dan bersama Lavezzi kami sedang melakukan evaluasi di mana dia ingin pergi, dan apa solusi terbaik baginya dan klub." paparnya.

klub-klub yang tertarik untuk menggunakan jasa pemain 27 tahun tersebut harus merogoh kocek 32 juta Euro. Bahkan dikabarkan beberapa klub Cina juga sudah mengajukan proposal penawaran untuk Lavezzi.

Bersama Napoli, musim ini Lavezzi manjadi ujung tombak Napoli bersama rekannya Edison Cavani dan Marek Hamsik. Lavezzi sendiri tampil 30 kali untuk Napoli di Serie A dengan dengan mengoleksi 9 gol.
()
Berita Terkini
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
1 jam yang lalu
Profil Hasim Rahman...
Profil Hasim Rahman Sr, Mantan Raja Kelas Berat yang Remehkan Canelo Bakal Dikalahkan Terence Crawford
2 jam yang lalu
Alex Pereira vs Magomed...
Alex Pereira vs Magomed Ankalaev Jilid 2 Dapat Lampu Hijau dari Presiden UFC
3 jam yang lalu
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
3 jam yang lalu
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Australia vs Indonesia, di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 12 Pilar Absen
4 jam yang lalu
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Jerman Kehabisan Senjata...
Jerman Kehabisan Senjata untuk Dipasok ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved