Tiket palsu U-22 AFC diduga beredar

Selasa, 10 Juli 2012 - 14:46 WIB
Tiket palsu U-22 AFC...
Tiket palsu U-22 AFC diduga beredar
A A A
Sindonews.com - Pihak Panitia AFC U-22 menyatakan ada indikasi peredaran tiket palsu untuk pertandingan di Grup E di Pekanbaru, Riau. Tiket yang diduga palsu ditemukan oleh pihak penjaga pintu masuk stadion di dua hari pertandingan sebelumnya yang jumlahnya sangat banyak.

"Indikasi itu tiket palsu karena tidak mempunyai seperti logo tidak berkorporasi," kata kata Koordinator Tiket Piala Asia U-22 Grub E , Faisal Selasa, (10/7/2012).

Dengan penemuan itu, pihak panitia akan melakukan kerjasama dengan pihak kepolisian maupun TNI agar tiket palsu tidak bisa masuk lagi dalam pertandingan selanjutnya.

"Kita akan semakin lebih memperketat pintu masuk untuk menjaring adanya tiket palsu masuk stadion," tukasnya.

Untuk menghindari adanya peredaran tiket palsu, panitia menghimbau agar warga yang akan nonton diharapkan membeli tiket ditempat yang resmi. "Tiket resmi bisa dibeli di loket yang ada diaera stadion. Dan jangan tergiur tiket murah." tukasnya.
(wbs)
Berita Terkait
Nasrullo Kabirov Bikin...
Nasrullo Kabirov Bikin Ulah, Sumardji: Mengkhawatirkan Kalau Masih Diberi Kepercayaan dari AFC
Resmi! AFC Umumkan Indonesia...
Resmi! AFC Umumkan Indonesia Tuan Rumah Kualifikasi Piala Asia U-23 2024
Jadwal Piala Asia U-23...
Jadwal Piala Asia U-23 2024: Indonesia Tantang Qatar di Laga Pembuka
Kok Bisa 2 Pemain Timnas...
Kok Bisa 2 Pemain Timnas Indonesia U-23 Kena Sanksi AFC Tampil di Piala AFF U-23 2023?
Exco PSSI: 3 Pemain...
Exco PSSI: 3 Pemain yang Disanksi AFC Boleh Bela Timnas Indonesia U-23 di Kualifikasi Piala Asia U-23
Kesal Lihat Laga Semifinal...
Kesal Lihat Laga Semifinal Timnas U-23 vs Uzbekistan, Raffi Ahmad Gaungkan Tagar 'AFC Curang Lagi'
Berita Terkini
Meski Moncongbulo FC...
Meski Moncongbulo FC Mundur, FFI: Futsal Nation Cup 2025 Tetap Sesuai Jadwal
2 jam yang lalu
4 Pemain Timnas Indonesia...
4 Pemain Timnas Indonesia yang Cedera saat Membela Klubnya
4 jam yang lalu
Mengapa Duel Islam Makhachev...
Mengapa Duel Islam Makhachev vs Belal Muhammad Tidak Akan Pernah Terjadi?
5 jam yang lalu
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
6 jam yang lalu
Rapat Anggota Tahunan...
Rapat Anggota Tahunan NOC Indonesia 2025, Raja Sapta Oktohari: Momen Perkuat Komitmen
6 jam yang lalu
Mitos Atau Fakta, Final...
Mitos Atau Fakta, Final Liga Champions di Kota Muenchen Lahirkan Juara Baru?
7 jam yang lalu
Infografis
Tarif Tol Dalam Kota...
Tarif Tol Dalam Kota Jakarta Naik Mulai 22 September 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved