Banjir pujian untuk Boateng

Jum'at, 04 Januari 2013 - 10:41 WIB
Banjir pujian untuk...
Banjir pujian untuk Boateng
A A A
Sindonews.com - Aksi rasisme yang dilakukan oleh fans klub amatir Italia, Pro Patria terhadap gelandang AC Milan, Prince Kevin Boateng menuai komentar dari pesepakbola lainnya.
Pesepakbola yang mendukung aksi pemain berdarah Ghana-Jerman ini adalah kapten Manchester City, Vincent Kompany, bek Manchester United, Rio Ferdinand, serta pemain AC Milan lainnya, Niang
Melalui akun Twitter pribadinya (@VincentKompany) menuliskan "Aksi rasisme terhadap Boateng saat pertandingan persahabatan Milan. Bagaimana menjadi sangat tidak toleran terhadap rasisme yang idiot itu? Mereka perlu dikasih tahu," kicaunya.
"Saya salut dengan keputusan Milan yang meninggalkan lapangan. Bahkan saya melihat mayoritas fans benar-benar mendukung aksi mereka," lanjutnya.
Sedangkan bek The Red Devil, Rio Ferdinand juga melalui akun Twitternya (@rioferdy5) juga tidak mau ketinggalan mengomentari hal itu.
"Jika cerita tentang KPB(Kevin Prince Boateng) keluar dari lapangan dengan rekan setimnya setelah adanya perlakuan rasis maka itu merupakan hal yang tepat, fair play kepadanya...well done # UefaStandUp,"
Dukungan juga kembali datang dari Niang, yang juga memang menjadi salah satu korban rasisme selain KPB dalam laga tersebut.
"Kami siap melakukan hal ini lagi di Serie A atau di Liga Champions, meskipun kami bertanding melawan Barcelona atau Real Madrid," terang Niang.
Pihak Pro Patria sebagai tuan rumah berusaha membujuk pemain AC Milan untuk kembali bermain, tapi itu tidak digubris.
Salah satu bek Pro Patria, Devis Nossa mengatakan "Mereka pasti bukan fans biasa kami," dilansir dari The New York Times, Kamis (3/1).
Pertandingan tersebut akhirnya terhenti di babak pertama menit 25 dalam kedudukan kacamata
Silahkan lihat videonya di sini:
(aww)
Berita Terkait
AC Milan Umumkan Sang...
AC Milan Umumkan Sang CEO Klub Ivan Gazidis Menderita Kanker Tenggorokan
Inter Milan Raih Tiket...
Inter Milan Raih Tiket Semifinal Coppa Italia Usai Singkirkan AC Milan
Derby della Madonnina:...
Derby della Madonnina: AC Milan Menang Dramatis 2-1 atas Inter Milan
AC Milan Permalukan...
AC Milan Permalukan Frosinone 3-2
Hasil Coppa Italia,...
Hasil Coppa Italia, AC Milan vs Lazio: Rossoneri Bombardir Gawang Si Elang 4-0
Dikalahkan Rennes 2-3,...
Dikalahkan Rennes 2-3, AC Milan Tetap ke 16 Besar Liga Europa
Berita Terkini
Misteri Keyakinan Alex...
Misteri Keyakinan Alex Pereira: Perjalanan Spiritual di Balik Oktagon, Benarkah Mualaf?
21 menit yang lalu
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
1 jam yang lalu
Ambisi Nova Arianto...
Ambisi Nova Arianto di Piala Dunia U-17 2025: Bawa Timnas Indonesia U-17 Lolos Fase Gugur!
1 jam yang lalu
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
2 jam yang lalu
Pamer Cincin Mewah,...
Pamer Cincin Mewah, Georgina Rodriguez dan Cristiano Ronaldo Sudah Halal?
2 jam yang lalu
Nova Arianto Belum Pikirkan...
Nova Arianto Belum Pikirkan SEA Games 2025, Fokus Total ke Piala Dunia U-17!
3 jam yang lalu
Infografis
Empat Indikator Uni...
Empat Indikator Uni Eropa Bersiap untuk Perang Besar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved