Chong Wei siap dihadang tembok China

Senin, 07 Januari 2013 - 16:47 WIB
Chong Wei siap dihadang...
Chong Wei siap dihadang tembok China
A A A
Sindonews.com - Pebulu tangkis nomor satu dunia, Lee Chong Wei akan memulai kampanyenya di tahun 2013. Atlet asal Malaysia itu akan berjuang mempertahankan gelarnya di Korea Open Super Series Premier, Seoul, 8 Januari mendatang.

Banyak yang menilai, langkah Chong Wei tak akan mudah. Pasalnya, China akan menurunkan pemain terbaiknya. Meski Lin Dan tak akan tampil, China tetap mengikutkan Chen Long, Du Pengyu dan Wang Zhenming untuk merusak pesta Chong Wei.

"Ini tak akan mudah. Chong Wei akan berusia 31, tahun ini. Sementara pemain muda China tampil sangat baik di setiap turnamen. Mereka akan menekan Chong Wei hingga batas maksimum,"tutur pelatih Chong Wei, Tey Seu Bock.

Meski demikian, Seu Bock tetap yakin anak asuhnya bisa melewati tembok China. "Chong Wei oarang yang mendominasi dan kami punya keunggulan dari segi pengalaman. Setiap orang berharap untuk awal yang bagus. Semoga Chong Wei akan menunjukan dirinya bisa mengawali musim ini dengan baik,"jelasnya.

Korea Open akan menjadi turnamen pertamanya sejak absen di Final Super Series 2012 karena cedera paha. Jika semua berjalan sesusai rencana, maka Chong Wei akan menghadapi pemain China di babak semifinal. Jika tak ada kejutan yang terjadi, maka lawan yang dia hadapi adal Chen Jin.

Jika mampu melewati Chen Jin, Chong Wei akan bertemu pemain China lainnya di final. Entah itu Chen Long atau Du Pengyu.
(wir)
Berita Terkait
3 Pebulu Tangkis Jepang...
3 Pebulu Tangkis Jepang Pensiun, Minions Kehilangan Lawan Tangguh
Tim Junior Bulu Tangkis...
Tim Junior Bulu Tangkis Indonesia Berangkat ke Spanyol untuk Kejuaraan Dunia Junior 2022
Kejuaraan Bulu Tangkis,...
Kejuaraan Bulu Tangkis, Diikuti 192 Pemain dari 38 Media di Jakarta
Komitmen BNI Dukung...
Komitmen BNI Dukung Pengembangan dan Pembinaan Bulu Tangkis di Tanah Air
606 Atlet Bertanding...
606 Atlet Bertanding di Kejuaraan Bulutangkis Piala Presiden 2022
BNI Dukung Pembinaan...
BNI Dukung Pembinaan Atlet Bulu Tangkis
Berita Terkini
Meski Moncongbulo FC...
Meski Moncongbulo FC Mundur, FFI: Futsal Nation Cup 2025 Tetap Sesuai Jadwal
9 jam yang lalu
4 Pemain Timnas Indonesia...
4 Pemain Timnas Indonesia yang Cedera saat Membela Klubnya
10 jam yang lalu
Mengapa Duel Islam Makhachev...
Mengapa Duel Islam Makhachev vs Belal Muhammad Tidak Akan Pernah Terjadi?
11 jam yang lalu
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
12 jam yang lalu
Rapat Anggota Tahunan...
Rapat Anggota Tahunan NOC Indonesia 2025, Raja Sapta Oktohari: Momen Perkuat Komitmen
13 jam yang lalu
Mitos Atau Fakta, Final...
Mitos Atau Fakta, Final Liga Champions di Kota Muenchen Lahirkan Juara Baru?
14 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Tuduh...
Amerika Serikat Tuduh Satelit China Dukung Houthi Yaman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved