Hamsik kerek bendera putih

Jum'at, 15 Februari 2013 - 16:58 WIB
Hamsik kerek bendera...
Hamsik kerek bendera putih
A A A
Sindonews.com – Kekalahan telak 0-3 Napoli dari Viktoria Plzen di leg pertama 32 besar Liga Europa begitu memukul skuad Walter Mazzarri, tidak terkecuali Marek Hamsik.

Menurut Hamsik, kekalahan itu sepertinya sudah mengubur langkah Napoli ke babak berikutnya. ’’Sulit untuk membalikkan skor itu,” ujar Hamsik seperti dilansir Football Italia, Jumat (15/2/2013).

Dikatakan gelandang asal Slowakia itu, kekalahan timnya terjadi lantaran lawan mampu mencetak gol terlebih dulu. Selain itu Napoli juga dikatakannya banyak membuang peluang untuk mencetak gol.

’’Pada akhirnya kami belum pernah mengalami kekalahan seperti ini. Sebab, sangat sulit untuk membalikkan kekalahan 0-3.”

Hamsik juga sependapat dengan penilaian Mazzarri yang mengatakan sikap tim yang menganggap remeh lawan menjadi penyebabnya. “Kami harus berkaca pada pertandingan ini. Anda tidak boleh masuk ke lapangan pada pertandingan appaun seperti yang kami lakukan, bahkan di laga persahabatan sekaliupun.”

’’Plzen tim yang bagus dan kami sudah melihatnya tapi tidak ada yang menyangka dengan hasil ini.”
(aww)
Berita Terkini
Perjalanan Panjang Timnas...
Perjalanan Panjang Timnas Indonesia Menuju Piala Dunia 2026: Sandy Walsh Ungkap Peran Krusial Suporter
10 menit yang lalu
Profil Asilbek Aliev:...
Profil Asilbek Aliev: Mesin Gol Uzbekistan U-17 dan Top Skor Piala Asia U-17 2025
1 jam yang lalu
Siasat Saul Canelo Alvarez...
Siasat Saul Canelo Alvarez Mainkan Kartu Truf demi Bertarung dengan Jake Paul
2 jam yang lalu
Jadwal Final Piala Asia...
Jadwal Final Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi vs Uzbekistan
2 jam yang lalu
Asnawi Mangkualam dan...
Asnawi Mangkualam dan Muhammad Ferarri Masuk Skuad ASEAN All-Stars vs Manchester United
3 jam yang lalu
Jadwal Semifinal Liga...
Jadwal Semifinal Liga Europa 2024/2025: 2 Raksasa Liga Inggris Bentrok di Final?
4 jam yang lalu
Infografis
PBB Singkirkan Bendera...
PBB Singkirkan Bendera Israel di Dataran Tinggi Golan Suriah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved