Galatasaray mainkan Drogba, Schalke protes keras

Kamis, 21 Februari 2013 - 21:48 WIB
Galatasaray mainkan...
Galatasaray mainkan Drogba, Schalke protes keras
A A A
Sindonews.com - Dimainkannya Didier Drogba oleh Galatasaray di babak 16 Besar Liga Champions diprotes Schalke 04. Menurut klub Jerman itu, status mantan pemain Chelsea itu masih bermasalah.

Pasalnya, setelah resmi dikontrak oleh Galatasaray, pihak Shanghai Shenhua masih mengklaim jika penyerang Timnas Pantai Gading itu masih memiliki kontrak dengan mereka.

Melalui akun Twitter resmi klub (@s04), klub yang berjuluk The Royal Blues ini mengungkapkan protes terkait dengan dimainkannya Drogba pada laga dini hari tadi.

’’Es gibt Zweifel an einer gültigen Spielerlaubnis für #Drogba in der @ChampionsLeague. Der #S04 wahrt seine Rechtsposition und prüft dies (Masih terdapat keraguan mengenai izin bermain untuk Drogba di Liga Champions. Schalke memiliki hak itu dan berusaha untuk mendapatkannya),” tulisnya.

Namun, sebelum pertandingan ini, FIFA sudah memberikan izin sementara kepada Drogba untuk bermain bersama Galatasaray meskipun statusnya masih dalam sengketa
(dka)
Berita Terkait
Catat! Jadwal Lengkap...
Catat! Jadwal Lengkap Pertandingan Matchaday 1 Liga Champions 2021/2022
Tandang ke Anfield,...
Tandang ke Anfield, AC Milan Tanpa Ibrahimovic di Liga Champions
Kontra Inter Milan,...
Kontra Inter Milan, Karim Benzema Siap Tebar Ancaman!
Babak Belur! Liverpool...
Babak Belur! Liverpool Tak Berkutik Kena Bantai Napoli 4-1
Catatan Menyedihkan...
Catatan Menyedihkan Liverpool di Final Liga Champions 2022
Dramatis! Gol Menit...
Dramatis! Gol Menit Akhir Joel Matip Menangkan Liverpool Atas Ajax
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
35 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
1 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Keras! 5 Negara Ini...
Keras! 5 Negara Ini Terapkan Hukuman Mati untuk Koruptor
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved