Menpora bertemu Jokowi bahas KLB PSSI

Jum'at, 08 Maret 2013 - 11:07 WIB
Menpora bertemu Jokowi...
Menpora bertemu Jokowi bahas KLB PSSI
A A A
Sindonews.com - Hari ini, Jum'at (8/3/2013) Menteri Negara Pemuda dan Olahraga, Roy Suryo menemui Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo (Jokowi) di Balai Kota.

Kedatangan Roy itu diduga kuat untuk membahas pengamanan pelaksanaan Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI 17 Maret 2013 di hotel Borobudur, Jakarta.

Roy tiba di Balaikota pukul 09.30 WIB tadi didampingi oleh para stafnya dan langsung masuk ke ruangan untuk melakukan rapat tertutup dengan Jokowi.

KLB PSSI memang dinilai rawan aksi demonstrasi dari publik sepakbola nasional yang sudah tidak sabar menginginkan reformasi. KLB itu sendiri membahas 4 poin yang telah dianjurkan FIFA sebelumnya yaitu, pembubaran KPSI, pengembalian 4 komite eksekutif PSSI, penyatuan liga dan revisi statuta PSSI.
(wbs)
Berita Terkait
Erick Thohir Terpilih...
Erick Thohir Terpilih Jadi Ketua Umum PSSI, Pengamat: Dia Tahu Cara Menata Sepak Bola
Tuntutan Revolusi PSSI...
Tuntutan Revolusi PSSI Terus Berkumandang saat Konser Salam Satu Jiwa di Gladiator Arena Bekasi
Tuntut Penuntasan Kasus...
Tuntut Penuntasan Kasus Tragedi Kanjuruhan, Suporter Bentangkan Spanduk di Laga Persib VS Persija
FAPSI Dorong Revolusi...
FAPSI Dorong Revolusi Sepak Bola Indonesia
Konser Kopi Darat Sepak...
Konser Kopi Darat Sepak Bola untuk Rakyat Dorong Penuntasan Tragedi Kanjuruhan
Revolusi PSSI, GSR Kembali...
Revolusi PSSI, GSR Kembali Gelar Aksi Menolak Lupa Tragedi Kanjuruhan
Berita Terkini
Oleksandr Usyk Serius...
Oleksandr Usyk Serius Jajal MMA, Bos PFL: Saya Pikir Dia Mematikan!
33 menit yang lalu
Tragis, Petinju Kelas...
Tragis, Petinju Kelas Berat Ringan Meninggal setelah Kolaps di Atas Ring
1 jam yang lalu
10 Petinju Amerika Serikat...
10 Petinju Amerika Serikat Terkaya Sepanjang Sejarah: Jagoanmu Masuk Daftar Sultan?
1 jam yang lalu
Mengupas Piala Asia...
Mengupas Piala Asia U-17 2025: Ajang Pembuktian Talenta Muda!
2 jam yang lalu
Anthony Joshua Dapat...
Anthony Joshua Dapat Peringatan, Jake Paul Pancing Duel Kontroversial
3 jam yang lalu
Bangkit dari Bayang-Bayang:...
Bangkit dari Bayang-Bayang: Bagnaia Ungkap Kunci Kemenangan di MotoGP Austin 2025
3 jam yang lalu
Infografis
Lawan China-Korut, Jepang-AS...
Lawan China-Korut, Jepang-AS akan Bahas Penggunaan Senjata Nuklir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved