Stosur ditantang petenis China

Minggu, 10 Maret 2013 - 04:49 WIB
Stosur ditantang petenis...
Stosur ditantang petenis China
A A A
Sindonews.com - Samantha Stosur membukukan tempat di babak ketiga Indian Wells Masters di California, Amerika Serikat, berkat kemenangan straight set atas petenis tuan rumah, Madison Keys, Minggu (10/3) dinihari WIB.

Petenis unggulan ketujuh asal Australia itu menggagalkan tiga break points Keys di set pertama, sebelum ia mengakhiri permainan dengan kedudukan 6-3. Di set kedua, Keys semakin meningkatkan permainannya, sayangnya ia masih gagal mencuri kemenangan, Stosur pun kembali unggul dengan skor 6-4.

Di pertandingan selanjutnya, mantan juara AS Terbuka itu akan ditantang oleh unggulan ke-32, Peng Shuai dari China, yang sebelumnya berhasil menang 6-0, 4 -6, 6-3 atas pemain Rumania, Alexandra Dulgheru.
(nug)
Berita Terkait
Indian Wells Masters...
Indian Wells Masters Bisa Kembali Batal
Carlos Alcaraz Bertekad...
Carlos Alcaraz Bertekad Pertahankan Gelar Indian Wells Masters
Novak Djokovic Masuk...
Novak Djokovic Masuk Drawing Indian Wells, tapi Belum Diizinkan Masuk Amerika Serikat
Kisah Pembantaian dan...
Kisah Pembantaian dan Terusirnya Suku Indian di Tanah Amerika
8 Populasi Suku Terbanyak...
8 Populasi Suku Terbanyak di Amerika Serikat, Ada yang Hidup di Alaska
Kencingi Penumpang Wanita...
Kencingi Penumpang Wanita di Pesawat, Wakil Bos Wells Fargo Dipecat
Berita Terkini
Megawati Hangestri Absen,...
Megawati Hangestri Absen, Gresik Petrokimia Menang Perdana di Final Four Proliga 2025
2 jam yang lalu
Kenapa Errol Spence...
Kenapa Errol Spence Jr Jagokan Chris Eubank Jr dalam Duel Panas Lawan Conor Benn?
4 jam yang lalu
HUT ke-95 PSSI: Erick...
HUT ke-95 PSSI: Erick Thohir Ingin Cetak Sejarah Baru Sepak Bola Indonesia
4 jam yang lalu
Kejurnas Piala Ketua...
Kejurnas Piala Ketua Umum FORKI III Digelar Mei 2025
4 jam yang lalu
Marc Marquez Ancaman...
Marc Marquez Ancaman Nyata Francesco Bagnaia Jelang MotoGP Spanyol 2025
6 jam yang lalu
Apakah Timnas Indonesia...
Apakah Timnas Indonesia U-17 Diperkuat Pemain Naturalisasi Baru di Piala Dunia U-17 2025?
7 jam yang lalu
Infografis
6 Produk Buatan China...
6 Produk Buatan China yang Digemari Konsumen Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved