Pedrosa banyak belajar di Austin

Senin, 11 Maret 2013 - 18:24 WIB
Pedrosa banyak belajar...
Pedrosa banyak belajar di Austin
A A A
Sindonews.com - Repsol Honda akan menjajal Sirkuit Austin, Amerika Serikat, dimulai pada 12 Maret mendatang. Pembalap Honda, Dani Pedrosa menjelaskan bahwa dalam tes ini banyak hal yang bisa mereka eksplorasi.

"Sekarang kami bisa menatap Austin, yang mana akan sangat menantang sejak hari pertama. Kami akan punya banyak hal ekstra untuk dilakukan kepada set-up, gearbox dan ban. Pembalap juga harus beradaptasi untuk trek baru. Banyak hal,"kata Pedrosa seperti dilansir Crash.net.

Menurut Pedrosa, sangat penting bagi para pembalap untuk lebih mengenal motor jelang balapan resmi dimulai. Beberapa perubahan yang dilakukan tentu akan berpengaruh terhadap gaya balapan mereka.

"Sangat penting untuk mempelajari lebih jauh soal motor. Ketika Anda mengganti sesuatu di dalam motor, bagaimana itu akan bereaksi. Juga membalap dan apa yang dirasakan motor ketika Anda bergerak, ketika ban sudah mulai menipis, dan lain-lain,"ia menjelaskan.
(wir)
Berita Terkait
Motogp Mandalika 2022,...
Motogp Mandalika 2022, Penonton Hari Kedua Membeludak
Ducati Sudah Tepat Merekrutnya...
Ducati Sudah Tepat Merekrutnya di MotoGP 2021
Momen Penonton MotoGP...
Momen Penonton MotoGP Thailand 2024 Dibawa Naik Tuktuk untuk Menuju Tribun
Tak Mau Ketinggalan...
Tak Mau Ketinggalan Aksi Pembalap, Penonton Datangi Sirkuit Mandalika Sejak Pagi
Puncak Arus Balik Penonton...
Puncak Arus Balik Penonton MotoGP Diprediksi Malam Ini, Kemenhub Siapkan Tiket 'Go Show'
Suguhkan 63 Balapan...
Suguhkan 63 Balapan Live, Saksikan Seluruh Rangkaian Seri MotoGP di SPOTV melalui Vision+!
Berita Terkini
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
1 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
1 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
2 jam yang lalu
Ngamuk Kalah KO, Petinju...
Ngamuk Kalah KO, Petinju Ini Cengkeram dan Pukul Wasit Tinju di Ring
4 jam yang lalu
Rahasia Keperkasaan...
Rahasia Keperkasaan Uzbekistan: Juara Piala Asia U-17, U-20, hingga Menuju Piala Dunia 2026
4 jam yang lalu
Momen George Foreman...
Momen George Foreman Habisi 5 Petinju Brutal dalam Satu Malam
6 jam yang lalu
Infografis
Kapal Induk Kedua Tiba...
Kapal Induk Kedua Tiba di Timur Tengah, AS Serius Ancam Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved