Kirilenko singkirkan unggulan ketiga
A
A
A
Sindonews.com - Maria Kirilenko membuat kejutan di babak 16 besar Indian Wells Masters 2013. Petenis asal Rusia itu mampu merebut tiket ke perempat final setelah mengalahkan unggulan, Agnieska Radwanska, Rabu (13/3/2013) WIB.
Kirilenko yang merupakan unggulan ke-13 berhasil menang mudah di set pertama. Dia menang 6-1. Pada set kedua, Radwanska yang merupakan unggulan ke-3 mampu bangkit dan menang 56-4.
Pertempuran sengit terjadi di set penentuan. Baik Kirilenko maupun Radwanska menunjukkan permainan terbaiknya. Setelah melewati reli panjang, Kirilenko akhirnya menutup set ketiga dengan kemenangan 7-5.
"Mungkin (ini) adalah waktunya saya sekarang, akhirnya,"ujar Kirilenko pasca pertandingan.
Kirilenko akan menemui lawan berat di perempat final. Dia akan bersua unggulan kelima, Petra Kvitova.
Kirilenko yang merupakan unggulan ke-13 berhasil menang mudah di set pertama. Dia menang 6-1. Pada set kedua, Radwanska yang merupakan unggulan ke-3 mampu bangkit dan menang 56-4.
Pertempuran sengit terjadi di set penentuan. Baik Kirilenko maupun Radwanska menunjukkan permainan terbaiknya. Setelah melewati reli panjang, Kirilenko akhirnya menutup set ketiga dengan kemenangan 7-5.
"Mungkin (ini) adalah waktunya saya sekarang, akhirnya,"ujar Kirilenko pasca pertandingan.
Kirilenko akan menemui lawan berat di perempat final. Dia akan bersua unggulan kelima, Petra Kvitova.
(wir)