Isran Noor jabat wakill ketua BTN

Selasa, 09 April 2013 - 22:38 WIB
Isran Noor jabat wakill...
Isran Noor jabat wakill ketua BTN
A A A
Sindonews.com - Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI Toni Aprilani, menyatakan Isran Noor masih terlibat dalam kepenggurusan di Badan Tim Nasional (BTN). Isran yang juga menjabat sebagai Bupati Kutai Timur itu, kini didapuk menjadi wakil ketua BTN bekerjasama dengan Harbiansyah.

Seperti diketahui sebelumnya, posisi Isran telah resmi dicopot digantikan oleh La Nyalla Mattalitti. Toni menilai kesibukan Isran diluar BTN menjadi salah faktor."Kami akhirnya sepakat menunjuk La Nyalla dalam rapat exco di Surabaya," ujar Toni saat dihubungi via telp

" Wakilnya akan dipegang oleh Isran Noor dan Harbiansyah. Ini keputusan terbaik yang bisa kami ambil," ujarnya.

Sementara itu, Toni beralasan penunjukan La Nyalla tersebut lantaran dinilai kepengurusan BTN harus dari unsur oleh salah satu anggota Exco sendiri. Untuk struktur ke bawahnya mandat sepenuhnya diserahkan kepada BTN untuk menyelesaikannya.
(irc)
Berita Terkait
Jelang Laga Timnas Indonesia...
Jelang Laga Timnas Indonesia vs Indonesia, Puluhan Penonton Mulai Berdatangan ke GBK
Welber Jardim Tak Kunjung...
Welber Jardim Tak Kunjung Terlihat dalam Sesi Latihan Timnas Indonesia U-17
Imbangi Skor saat Lawan...
Imbangi Skor saat Lawan Thailand, Statistik Permainan Timnas Membaik
Shin Tae-yong Fokus...
Shin Tae-yong Fokus Pemulihan Timnas Indonesia U-20, Ronaldo Kwateh Sudah Gabung Latihan
Bahagia Timnas U-22...
Bahagia Timnas U-22 Indonesia Sabet Emas, Jokowi Traktir Durian di Medan
Suporter Ultras Garuda...
Suporter Ultras Garuda Nyanyikan Chants Jelang Laga Timnas Indonesia vs Argentina
Berita Terkini
Conor McGregor Sindir...
Conor McGregor Sindir Rekor KO Khabib Nurmagomedov, Islam Makhachev, dan Ilia Topuria
46 menit yang lalu
Ranking FIFA Timnas...
Ranking FIFA Timnas Indonesia 123 Dunia, Erick Thohir: Bismillah, Kerja Keras Masuk 100 Dunia
1 jam yang lalu
Duel Jon Jones vs Tom...
Duel Jon Jones vs Tom Aspinall: Pujian Lawas Kontra Keraguan
1 jam yang lalu
Daftar 10 Raja Gol Pemenang...
Daftar 10 Raja Gol Pemenang Pertandingan Terbanyak Sepanjang Sejarah Liga Inggris
2 jam yang lalu
Nova Arianto Ungkap...
Nova Arianto Ungkap Kesiapan Mental dan Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Ujian Berat dari Korea Selatan!
3 jam yang lalu
Michael Bisping Blak-blakan...
Michael Bisping Blak-blakan Sebut Vitor Belfort Penipu Terburuk dalam Sejarah UFC
4 jam yang lalu
Infografis
Ketua BEM UNY Diintimidasi...
Ketua BEM UNY Diintimidasi Beasiswa Dicabut karena Protes UKT
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved