Simon/Youzhny jajal pasangan ganda unggulan ketiga

Senin, 15 April 2013 - 04:07 WIB
Simon/Youzhny jajal...
Simon/Youzhny jajal pasangan ganda unggulan ketiga
A A A
Sindonews.com - Pasangan ganda nonunggulan, Gilles Simon (Prancis)/Mikhail Youzhny (Rusia), menciptakan pertempuran melawan pasangan unggulan ketiga, Robert Lindstedt (Swedia)/Daniel Nestor (Kanada), di babak kedua Monte Carlo Masters 2013, setelah menyingkirkan Lukasz Kubot (Polandia)/Janko Tipsarevic (Serbia), Minggu (14/4) waktu setempat.

Kubot/Tipsarevic menyerah kepada Simon/Youzhny dalam pertandingan tiga set 6(4)-7, 6-3, 10-7. Pertempuran yang berlangsung sepanjang satu jam 32 menit itu berjalan cukup menarik. Namun, Kubot/Tipsarevic terlalu banyak melakukan kesalahan ganda dalam laga itu, mereka tercatat telah melakukan tujuh kali kesalahan ganda.

Sementara itu, di pertandingan tunggal, Tipsarevic, yang menempati unggulan kedelapan, akan berhadapan dengan Grigory Dimitrov, yang mengalahkan Xavier Malisse, di babak kedua. Sedangkan, Simon, yang menjadi unggulan ke-11, harus meladeni petenis Spanyol, Roberto Bautista-Agut, di pertandingan babak pertama, yang digelar di lapangan tanah liat Monte Carlo Country Club, Roquebrune-Cap-Martin, Prancis.
(nug)
Berita Terkait
IHSG Menguji Support...
IHSG Menguji Support Kuat 5.780, Saatnya Masuk ke Saham Bluechips
Masuk Zona Merah Lagi,...
Masuk Zona Merah Lagi, IHSG Ditutup Turun ke Level 5.970
Parkir Seharian di Zona...
Parkir Seharian di Zona Hijau, IHSG Tutup Akhir Pekan di 5.848
Ditutup di Zona Merah,...
Ditutup di Zona Merah, IHSG Anjlok 1,76% ke Level 5.833
Bergerak 2 Arah, IHSG...
Bergerak 2 Arah, IHSG Ditutup Naik Tipis ke Level 5.834
Makin Anjlok, IHSG Ditutup...
Makin Anjlok, IHSG Ditutup Turun 1,27% ke Level 5.700
Berita Terkini
Senyum Optimistis Patrick...
Senyum Optimistis Patrick Kluivert saat Pimpin Timnas Indonesia Terbang ke Australia
1 jam yang lalu
Permintaan Maaf Erick...
Permintaan Maaf Erick Thohir ke Timnas Indonesia U-17
2 jam yang lalu
Peringkat 10 Petarung...
Peringkat 10 Petarung UFC Teratas: Jon Jones Hampir Sempurna!
3 jam yang lalu
Thom Haye Targetkan...
Thom Haye Targetkan Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026: Bermimpi Boleh!
4 jam yang lalu
Legenda Australia Sebut...
Legenda Australia Sebut Timnas Indonesia Setara Socceroos: Tantangan Berat Menanti di Kualifikasi Piala Dunia 2026!
5 jam yang lalu
Pelatih Bongkar Perbedaan...
Pelatih Bongkar Perbedaan Islam Makhachev dan Khabib Nurmagomedov: Siapa yang Lebih Unggul?
6 jam yang lalu
Infografis
21 Program Unggulan...
21 Program Unggulan dari Pasangan Ganjar-Mahfud MD
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved