Young absen hingga akhir musim

Jum'at, 19 April 2013 - 18:47 WIB
Young absen hingga akhir...
Young absen hingga akhir musim
A A A
Sindonews.com - Rencana Manchester United untuk mengamankan gelar Liga Premier musim ini terus mendapatkan rintangan. Pasalnya, pemain sayap mereka Ashley Young diprediksikan akan absen hingga akhir musim nanti akibat mengalami cedera pergelangan kaki. Hal ini disampaikan langsung oleh Sir Alex Ferguson.

Cedera yang dialami Young tersebut ketika United tampil di laga derby menghadapi Manchester City dalam laga lanjutan Liga Premier, yang berakhir dengan kekalahan 1-2. Musim ini mantan pemain Aston Villa itu hanya tampil 19 pertandingan dari 33 laga yang telah dilakoni United. Kini ia harus mengubur impiannya untuk merayakan gelar juara yang sedang diburu timnya tersebut.

"Young harus keluar hingga akhir musim ini. Kabar ini sangat disayangkan dan itu menjadi pukulan yang besar bagi United (buruk)," aku Fergie seperti dilansir Goal.com, Jumat (19/4/2013).

"Kami pikir Young akan beristirahat dua atau tiga minggu saja. Tetapi setelah mengetahui kabar dari Dr Spesialis yang berada di London yang menangani cedera pergelangan kakinya. Kami baru mengetahui bahwa ia akan absen hingga akhir musim," tutup Fergie.
(nug)
Berita Terkait
Dendam Terbalaskan,...
Dendam Terbalaskan, West Ham Tekuk MU 1-0 di Piala Liga
Harga Tiket MU Meroket,...
Harga Tiket MU Meroket, Ulah Siapa?
Momen Apik Laga Perdana...
Momen Apik Laga Perdana Carrick Bawa Manchester United Lolos ke Babak 16 Besar UCL
Manchester United Vs...
Manchester United Vs West Ham : Misi Setan Merah Tembus Empat Besar Klasemen
Pemain Manchester United...
Pemain Manchester United Gelar Makan Malam Bersama di Restoran, Jaga Kekompakan Jelang Hadapi Liverpool di Piala FA
Ronaldo Latihan Perdana...
Ronaldo Latihan Perdana Bersama Manchester United
Berita Terkini
Hasil Tinju Dunia: Josh...
Hasil Tinju Dunia: Josh Warrington Menang Angka Mutlak atas Asad Asif Khan
1 jam yang lalu
Jadwal Arab Saudi vs...
Jadwal Arab Saudi vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-17 2025
1 jam yang lalu
Jadwal Drawing Piala...
Jadwal Drawing Piala AFF U-23 2025: Indonesia Bersiap Jadi Tuan Rumah
2 jam yang lalu
Megawati Hangestri Absen,...
Megawati Hangestri Absen, Gresik Petrokimia Menang Perdana di Final Four Proliga 2025
11 jam yang lalu
Kenapa Errol Spence...
Kenapa Errol Spence Jr Jagokan Chris Eubank Jr dalam Duel Panas Lawan Conor Benn?
13 jam yang lalu
HUT ke-95 PSSI: Erick...
HUT ke-95 PSSI: Erick Thohir Ingin Cetak Sejarah Baru Sepak Bola Indonesia
13 jam yang lalu
Infografis
Trump Segera Bertemu...
Trump Segera Bertemu Putin untuk Rundingkan Akhir Perang Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved