La Nyalla: Tim ini merupakan tim terbaik

Rabu, 05 Juni 2013 - 13:03 WIB
La Nyalla: Tim ini merupakan...
La Nyalla: Tim ini merupakan tim terbaik
A A A
Sindonews.com - La Nyalla Mattaliti menegaskan bahwa tim nasional Indonesia yang melawan Belanda pada 7 Juni 2013, merupakan skuad yang terbaik. Pasalnya, tim yang kini diasuh Jacksen F. Tiago itu diisi oleh pemain-pemain dari dua liga, Indonesia Super League (ISL) dan Indonesia Premier League (IPL).

"Tim kali ini diisi oleh pemain-pemain utama yang berasal dari dua kompetisi yang ada di Indonesia yaitu ISL dan IPL," jelasnya di Jakarta, Rabu (5/6).

Kendati demikian, diakui La Nyalla, PSSI masih mencari kerangka timnas kedepan. Hal tersebut dilakukan untuk mengobati kekecewaan masyarakat yang bosan melihat minimnya prestasi sepakbola nasional.

"Kita mencari bentuk timnas yang jelas, bukan menang kalah tapi ini hiburan buat kita semua yang lelah dengan konflik dan juga untuk meningkatkan prestasi, memajukan pesepakbolaan indonesia itu yang lebih penting," tuturnya.

Seperti diketahui, konflik yang melanda sepakbola nasional sempat membuat komposisi pemain timnas kocar-kacir. Pasalnya, PSSI sempat melarang para pemain ISL membela merah putih.
(nug)
Berita Terkait
Jelang Laga Timnas Indonesia...
Jelang Laga Timnas Indonesia vs Indonesia, Puluhan Penonton Mulai Berdatangan ke GBK
Welber Jardim Tak Kunjung...
Welber Jardim Tak Kunjung Terlihat dalam Sesi Latihan Timnas Indonesia U-17
Imbangi Skor saat Lawan...
Imbangi Skor saat Lawan Thailand, Statistik Permainan Timnas Membaik
Shin Tae-yong Fokus...
Shin Tae-yong Fokus Pemulihan Timnas Indonesia U-20, Ronaldo Kwateh Sudah Gabung Latihan
Bahagia Timnas U-22...
Bahagia Timnas U-22 Indonesia Sabet Emas, Jokowi Traktir Durian di Medan
Suporter Ultras Garuda...
Suporter Ultras Garuda Nyanyikan Chants Jelang Laga Timnas Indonesia vs Argentina
Berita Terkini
Scooter Prix 2025: Pertarungan...
Scooter Prix 2025: Pertarungan Skuter Makin Sengit dengan Total Hadiah Lebih dari Rp1 Miliar!
7 jam yang lalu
Cedera, Leo Rolly Mundur...
Cedera, Leo Rolly Mundur dari Skuad Indonesia di Piala Sudirman 2025
8 jam yang lalu
Jonatan Christie Kapten...
Jonatan Christie Kapten Tim Indonesia di Piala Sudirman 2025, Gloria Emanuelle Widjaja Jadi Wakil
10 jam yang lalu
Siap Ngebut di Spanyol!...
Siap Ngebut di Spanyol! Jangan Lewatkan MotoGP Jerez 2025 Akhir Pekan Ini di VISION+
10 jam yang lalu
Daniel Dubois Ancam...
Daniel Dubois Ancam Pensiunkan Oleksandr Usyk: Aku Hancurkan Dia!
12 jam yang lalu
3 Pemain Timnas Uzbekistan...
3 Pemain Timnas Uzbekistan U-17 yang Layak Main di Eropa, Nomor 1 Striker Potensial
12 jam yang lalu
Infografis
Ini Alasan Mengapa Tanaman...
Ini Alasan Mengapa Tanaman Ganja Harus Ditanam di Ketinggian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved