Rexy minta pemain jangan cepat puas

Minggu, 23 Juni 2013 - 20:12 WIB
Rexy minta pemain jangan...
Rexy minta pemain jangan cepat puas
A A A
Sindonews.com - Kabid Binpres PP PBSI, Rexy Mainaky mengklaim keberhasilan tunggal putra, ganda campuran, dan ganda putra merebut gelar juara di Singapura Open 2013 berkat kerja keras seluruh tim serta pemain.

Meski begitu, ia berharap keberhasilan ini tidak membuat para pemain puas. Pasalnya, masih banyak turnamen besar di depan yang harus mereka hadapi selanjutnya.

"Ini semua hasil kerja tim yang dapat mencapai hasil sampai seperti ini. Pesan saya, kita di kepengurusan PBSI yang sekarang jangan cepat puas dan sombong. Karena perjalanan masih panjang," ujar mantan pebulu tangkis lewat rilis yang diterima Sindonews, Minggu (23/6/2013).

Dalam kesempatan ini, Rexy juga mengucapkan terima kasih kepada Ketua Umum PBSI, Gita Wirjawan yang selalu memberikan semangat kepada seluruh atlet bulu tangkis Indonesia.

"Terima kasih kepada Pak Gita Wirjawan yang tetap memonitor perkembangan atlet-atlet bulu tangkis," tutup Rexy.
(wbs)
Berita Terkait
Aktivitas Masyarakat...
Aktivitas Masyarakat Kembali Bergeliat, Sejumlah Rumah Makan di Singapura Sempat Kewalahan
Seperti di Indonesia,...
Seperti di Indonesia, Mobilitas Masyarakat di Singapura Kembali Meningkat ketika Covid-19 Melandai
Berjuang Bekerja Sambil...
Berjuang Bekerja Sambil Kuliah, 33 PMI di Singapura Raih Gelar Sarjana UT
Wisata Menakjubkan di...
Wisata Menakjubkan di Sentosa Sensoryscape, Landmark Terbaru Singapura
Singapore Dream Sudah...
Singapore Dream Sudah Mengalami Pergeseran, Apa Pemicunya?
PM Singapura Akan Serahkan...
PM Singapura Akan Serahkan Kepemimpinan PAP Kepada Lawrence Wong
Berita Terkini
Meski Moncongbulo FC...
Meski Moncongbulo FC Mundur, FFI: Futsal Nation Cup 2025 Tetap Sesuai Jadwal
13 menit yang lalu
4 Pemain Timnas Indonesia...
4 Pemain Timnas Indonesia yang Cedera saat Membela Klubnya
2 jam yang lalu
Mengapa Duel Islam Makhachev...
Mengapa Duel Islam Makhachev vs Belal Muhammad Tidak Akan Pernah Terjadi?
3 jam yang lalu
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
4 jam yang lalu
Rapat Anggota Tahunan...
Rapat Anggota Tahunan NOC Indonesia 2025, Raja Sapta Oktohari: Momen Perkuat Komitmen
4 jam yang lalu
Mitos Atau Fakta, Final...
Mitos Atau Fakta, Final Liga Champions di Kota Muenchen Lahirkan Juara Baru?
5 jam yang lalu
Infografis
Megawati Hangestri,...
Megawati Hangestri, Pemain Voli Putri Terbaik Dunia 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved