Barca pilih renovasi Camp Nou

Sabtu, 14 September 2013 - 16:55 WIB
Barca pilih renovasi...
Barca pilih renovasi Camp Nou
A A A
Sindonews.com – Barcelona memutuskan untuk lebih memilih merenovasi Camp Nou dibanding membangun stadion baru.

Dewan direksi belum lama ini melakukan studi untuk menganalisis pilihan untuk masa depan markas klub. 8TV telah mengklaim bahwa klub akan lebih memilih untuk mengembangkan fasilitas yang ada dengan biaya 250 juta euro - 400 juta euro, daripada membangun stadion baru yang bisa menghabiskan biaya sekitar 800 juta euro.

Renovasi tidak akan meningkatkan kapasitas Nou Camp, yang berkapasitas hampir 100 ribu kursi, tetapi akan mencakup instalasi atap yang bisa dibuka, hotel, toko dan kantor.

Jika disetujui oleh dewan, rencana akan dipilih oleh anggota klub bulan depan.
(irc)
Berita Terkait
Barcelona Pamer Jersey...
Barcelona Pamer Jersey Anyar Ketiga Khusus Dipakai di Liga Champions
Setelah Xavi, Dani Alves...
Setelah Xavi, Dani Alves Juga Ingin Balik ke Barcelona
Momen Perkenalan Resmi...
Momen Perkenalan Resmi Pertama Aubameyang Berkostum Barcelona
Mengingat Kembali Gol...
Mengingat Kembali Gol Pertama Messi Untuk Barcelona
Hasil Barcelona vs Villarreal:...
Hasil Barcelona vs Villarreal: El Barca Tumbang 3-5
Hempaskan Napoli 3-1,...
Hempaskan Napoli 3-1, Barcelona ke Perempat Final Liga Champions
Berita Terkini
5 Faktor Penyebab Kekalahan...
5 Faktor Penyebab Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Korea Utara
6 jam yang lalu
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17: Garuda Muda Dicukur 0-6!
6 jam yang lalu
Jebolan MLSC Incar Juara...
Jebolan MLSC Incar Juara JSSL Singapura 2025
6 jam yang lalu
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17: Permainan Garuda Muda Didikte, Skor Tertinggal 0-2
7 jam yang lalu
POBSI Pool Series 2025...
POBSI Pool Series 2025 Seri II Yogyakarta: Alvin & Annita Raih Gelar Juara
8 jam yang lalu
Susunan Pemain Timnas...
Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17: Evandra Florasta, Mesin Gol Garuda Muda Starter!
9 jam yang lalu
Infografis
82.000 Warga Pilih Hengkang,...
82.000 Warga Pilih Hengkang, Israel Bukan Lagi Negara Istimewa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved