Kovacic waspadai ancaman Giallorossi

Sabtu, 05 Oktober 2013 - 08:50 WIB
Kovacic waspadai ancaman...
Kovacic waspadai ancaman Giallorossi
A A A
Sindonews.com - Inter Milan akan menjamu pimpinan sementara Serie A Liga Italia, AS Roma di Giuseppe Meazza, Minggu (6/10) dini hari WIB. Pertandingan ini dipastikan akan berlangsung sangat seru.
Di musim ini, kedua tim menunjukkan performa terbaik setelah berganti pelatih. Selain itu mereka juga menyuguhkan sepak bola indah.
Alasan itulah yang membuat gelandang muda La Beneamata, Mateo Kovacic, memperkirakan jika duel klasik ini akan dibumbui dengan permainan terbuka.
"Sepertinya laga ini akan menyuguhkan permainan terbuka. Roma adalah tim hebat, mereka memainkan sepakbola yang indah dan memiliki beberapa pemain besar," ujar Kovacic pada Inter Channel.
"Sebut saja Francesco Totti, Daniele De Rossi atau Miralem Pjanic. Mereka semua haus akan kemenangan. Tentu saja kami akan bermain maksimal, mari kita lihat saja apa yang akan terjadi," pungkas gelandang Timnas Kroasia tersebut.
(dka)
Berita Terkait
Gol Keren Diego Carlos...
Gol Keren Diego Carlos Benamkan Inter Milan di Final Liga Europa
Antonio Conte Semakin...
Antonio Conte Semakin Dekat Tinggalkan Inter Milan
Lautaro Martinez Bawa...
Lautaro Martinez Bawa Inter Milan Hentikan Catatan Unbeaten Napoli di Liga Italia
Gasak Cremonese 3-1,...
Gasak Cremonese 3-1, Inter Salip AC Milan
Inter Milan vs Atalanta,...
Inter Milan vs Atalanta, Misi 3 Poin Demi Rebut Puncak Klasemen
Ganas! Kembalinya Duet...
Ganas! Kembalinya Duet Lukaku Lautaro Dibalik Kemenangan Telak Inter Milan Atas Spezia
Berita Terkini
Meski Moncongbulo FC...
Meski Moncongbulo FC Mundur, FFI: Futsal Nation Cup 2025 Tetap Sesuai Jadwal
9 jam yang lalu
4 Pemain Timnas Indonesia...
4 Pemain Timnas Indonesia yang Cedera saat Membela Klubnya
11 jam yang lalu
Mengapa Duel Islam Makhachev...
Mengapa Duel Islam Makhachev vs Belal Muhammad Tidak Akan Pernah Terjadi?
12 jam yang lalu
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
13 jam yang lalu
Rapat Anggota Tahunan...
Rapat Anggota Tahunan NOC Indonesia 2025, Raja Sapta Oktohari: Momen Perkuat Komitmen
14 jam yang lalu
Mitos Atau Fakta, Final...
Mitos Atau Fakta, Final Liga Champions di Kota Muenchen Lahirkan Juara Baru?
14 jam yang lalu
Infografis
3 Ancaman Terbesar Militer...
3 Ancaman Terbesar Militer AS, Paling Utama Adalah China
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved