Ronaldo dan Pepe tiba di Madrid

Senin, 14 Oktober 2013 - 02:37 WIB
Ronaldo dan Pepe tiba...
Ronaldo dan Pepe tiba di Madrid
A A A
Sindonews.com - Luksemburg beruntung ketika menghadapi Portugal dalam laga lanjutan Grup F kualifikasi Piala Dunia 2014, Selasa (15/10) besok. Pasalnya, dua pemain andalan Portugal, Cristiano Ronaldo dan Pepe tak bisa tampil akibat akumulasi kartu kuning yang diterima mereka.

Diketahui, dalam laga lanjutan Grup F menghadapi Israel akhir pekan kemarin, Ronaldo mendapatkan kartu kuning. Tak jauh berbeda dengan mega bintang tersebut, Pepe juga terpaksa tak dapat melakoni laga melawan Luksemburg akibat akumulasi kartu kuning yang diterimanya.

Dilansir Football Espana, Senin (13/10/2013) dengan demikian, duo Portugal itu telah diizinkan untuk kembali ke Ibukota Spanyol dan menjalani pelatihan bersama Real Madrid.

Los Blancos sendiri akan menjalani laga lanjutan La Liga menghadapi Malaga di markas kebanggaan mereka Santiago Bernabeu.
(nug)
Berita Terkait
Bienvenidos al Real...
Bienvenidos al Real Madrid, Don Carlo
Real Madrid Perpanjang...
Real Madrid Perpanjang Kontrak Karim Benzema Sampai Tahun 2023
Real Madrid Menang 2-0...
Real Madrid Menang 2-0 Atas Osasuna
Begini Ekspresi Pemain...
Begini Ekspresi Pemain Real Madrid Usai Gagal Juarai La Liga 2020/2021
Madrid Buntuti Atletico...
Madrid Buntuti Atletico di Pucuk Pimpinan La Liga
Girona vs Real Madrid,...
Girona vs Real Madrid, Los Blancos Pesta Gol!
Berita Terkini
Dalton Smith Perpanjang...
Dalton Smith Perpanjang Rekor Menang 18-0, Calon Penakluk Juara WBC Alberto Puello
14 menit yang lalu
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Final Piala Asia U-17 2025, Uzbekistan vs Arab Saudi
46 menit yang lalu
Kisah Kotor Kekalahan...
Kisah Kotor Kekalahan Tagir Ulanbekov: Sarung Tangan Dicengkeram, Mata Ditusuk, dan Teriak Khabib Nurmagomedov!
1 jam yang lalu
Perbandingan Prestasi...
Perbandingan Prestasi Timnas Indonesia vs Thailand vs Vietnam di Piala Asia Semua Level Umur
2 jam yang lalu
Asa Diaspora di Piala...
Asa Diaspora di Piala Dunia U-17 2025: Siapa Saja yang Berpeluang Bela Garuda Muda?
3 jam yang lalu
Final Piala Asia U-17...
Final Piala Asia U-17 2025: Uzbekistan vs Arab Saudi, Saksikan Pertandingannya Malam Ini Pukul 22.00 WIB Live di iNews
4 jam yang lalu
Infografis
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Terancam Kehilangan Masa Depan di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved