Xavi ingin Reina gantikan Valdes

Sabtu, 16 November 2013 - 01:01 WIB
Xavi ingin Reina gantikan...
Xavi ingin Reina gantikan Valdes
A A A
Sindonews.com – Kiper Pepe Reina mendapat lampu hijau dari gelandang Xavi Hernandez untuk bergabung dengannya di Barcelona menggantikan Victor Valdes.

Nama Reina memang sudah lama disebutkan menjadi salah satu kandidat kuat untuk menggantikan Valdes yang akan meninggalkan Nou Camp akhir musim ini.

Selain Reina ada juga nama kiper Borussia Monchengladbach, Marc-Andre Ter Stegen.

Namun Xavi menilai Reina adalah sosok yang tepat untuk Barca, Dia akan senang jika petinggi klub memilih Reina. “Reina pengganti Valdes? Dia memiliki level yang hebat,” ujar Xavi memuji dilansir sporvibe, Sabtu (16/11/2013).

“Saya tidak bekerja di bursa transfer tapi dari persahabatan kami, saya bisa katakan kalau dia kiper yang luar biasa yang akan sangat cocok berada di sini sebab dia sudah mengenal klub.”

“Namun itu semua bukan saya memutuskan meski saya akan senang jika dia bergabung.”
Reina sendiri saat ini masih terikat kontrak dengan Liverpool. Dia sedang menjalani karir di Napoli sebagai kiper pinjaman selama semusim.
(irc)
Berita Terkait
Barcelona Pamer Jersey...
Barcelona Pamer Jersey Anyar Ketiga Khusus Dipakai di Liga Champions
Setelah Xavi, Dani Alves...
Setelah Xavi, Dani Alves Juga Ingin Balik ke Barcelona
Momen Perkenalan Resmi...
Momen Perkenalan Resmi Pertama Aubameyang Berkostum Barcelona
Mengingat Kembali Gol...
Mengingat Kembali Gol Pertama Messi Untuk Barcelona
Hasil Barcelona vs Villarreal:...
Hasil Barcelona vs Villarreal: El Barca Tumbang 3-5
Hempaskan Napoli 3-1,...
Hempaskan Napoli 3-1, Barcelona ke Perempat Final Liga Champions
Berita Terkini
2 Pelari Indonesia Tatap...
2 Pelari Indonesia Tatap London Marathon 2025, Galang Dana Pendidikan untuk Anak Kurang Mampu
3 menit yang lalu
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
1 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
2 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
2 jam yang lalu
Ngamuk Kalah KO, Petinju...
Ngamuk Kalah KO, Petinju Ini Cengkeram dan Pukul Wasit Tinju di Ring
5 jam yang lalu
Rahasia Keperkasaan...
Rahasia Keperkasaan Uzbekistan: Juara Piala Asia U-17, U-20, hingga Menuju Piala Dunia 2026
5 jam yang lalu
Infografis
290 Senjata Nuklir Prancis...
290 Senjata Nuklir Prancis Ingin Lindungi Eropa dari Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved