Alfred Riedl bakal gantikan Jacksen?

Senin, 18 November 2013 - 17:07 WIB
Alfred Riedl bakal gantikan...
Alfred Riedl bakal gantikan Jacksen?
A A A
Sindonews.com - Wacana kembalinya Alfred Riedl ke timnas Indonesia tampaknya semakin menjadi kenyataan. Pasalnya, Persipura Jayapura selaku klub pemilik Jacksen F. Tiago telah mengirim surat permintaan kepada PSSI agar sang pelatih dikembalikan pasca laga timnas Indonesia melawan Irak, Selasa (19/11/2013) besok.

Demikian diungkapkan Wakil Ketua Umum PSSI sekaligus Ketua Badan Tim Nasional (BTN), La Nyalla Matalliti, di Jakarta, Senin (18/11/2013).

"Persipura kirim surat ke PSSI isinya meminta pelatih Jacksen dikembalikan sebab mereka akan memakai jasanya musim depan. Surat itu baru kami terima hari ini," kata La Nyalla.

"Mengenai pengganti, para Exco mengusulkan Riedl," tambahnya lagi.

Menurut La Nyalla, nama Riedl muncul karena pelatih asal Austria itu dipandang bagus saat menukangi timnas pada 2010 lalu. Terlebih lagi, diakui La Nyalla, pihaknya selama ini tetap menjalin komunikasi dengan Riedl.

"Pertimbangannya karena Riedl bagus. Kita juga selama ini komunikasi," tutupnya.
(irc)
Berita Terkait
Jelang Laga Timnas Indonesia...
Jelang Laga Timnas Indonesia vs Indonesia, Puluhan Penonton Mulai Berdatangan ke GBK
Welber Jardim Tak Kunjung...
Welber Jardim Tak Kunjung Terlihat dalam Sesi Latihan Timnas Indonesia U-17
Imbangi Skor saat Lawan...
Imbangi Skor saat Lawan Thailand, Statistik Permainan Timnas Membaik
Shin Tae-yong Fokus...
Shin Tae-yong Fokus Pemulihan Timnas Indonesia U-20, Ronaldo Kwateh Sudah Gabung Latihan
Bahagia Timnas U-22...
Bahagia Timnas U-22 Indonesia Sabet Emas, Jokowi Traktir Durian di Medan
Suporter Ultras Garuda...
Suporter Ultras Garuda Nyanyikan Chants Jelang Laga Timnas Indonesia vs Argentina
Berita Terkini
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
16 menit yang lalu
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
1 jam yang lalu
Profil Hasim Rahman...
Profil Hasim Rahman Sr, Mantan Raja Kelas Berat yang Remehkan Canelo Bakal Dikalahkan Terence Crawford
2 jam yang lalu
Alex Pereira vs Magomed...
Alex Pereira vs Magomed Ankalaev Jilid 2 Dapat Lampu Hijau dari Presiden UFC
3 jam yang lalu
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
4 jam yang lalu
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Australia vs Indonesia, di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 12 Pilar Absen
4 jam yang lalu
Infografis
Nambah Kekuatan, 9 Negara...
Nambah Kekuatan, 9 Negara Bakal Jadi Mitra BRICS di 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved