Tahun depan Marquez bakal pakai nomor kramatnya lagi
A
A
A
Sindonews.com - Federasi Internasional MotorSport (FIM), merilis daftar sementara yang berisikan pembalap serta tim yang akan tampil di gelaran MotoGP tahun depan. Ada hal yang menarik dalam ajang adu kebut balap motor ini. Selain diramaikan dengan sejumlah pembalap debutan, rider top dunia seperti Marc Marquez, Valentino Rossi, dan Jorge Lorenzo tetap mempertahankan nomor kramat mereka.
Dilansir Crash, Kamis (21/11/2013), tidak ada yang berubah dari peraturan yang diberikan oleh FIM. Karena belum ada penambahan dari jumlah pembalap. Dari rilis sementara ini, sebanyak 24 pembalap bakal meramaikan gelaran MotoGP tahun depan.
Dari 24 rider tersebut, ada beberapa pembalap debutan yang akan unjuk gigi di depan seniornya nanti. Mereka adalah Pol Espargarao (Yamaha Tech 3), Scott Redding (Honda Gresini), dan Mike di Meglio (Avintia Blusens).
Marquez yang berstatus sebagai juara dunia tahun ini tetap mempercayakan nomor kramat 93 miliknya. Hal senada juga dilakukan kompatriotnya, Lorenzo dan Rossi tetap mengenakan nomor keberuntungannya.
Nasib yang kurang mengenakan justru dirasakan lima pembalap Ben Spies, Randy de Puniet (test rider Suzuki), Claudio Corti, Lukas Pesek dan Bryan Staring. Pasalnya, dari rilis sementara yang dikeluarkan FIM, mereka belum terdaftar dalam tim manapun.
Berikut daftar sementara pembalap MotoGP 2014 :
#4 Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (Ducati *)
#5 Colin Edwards USA NGM Mobile Forward Racing (FTR Yamaha)
#6 Stefan Bradl GER LCR Honda MotoGP (Honda *)
#7 Hiroshi Aoyama JPN Power Electronics Aspar (Honda)
#8 Hector Barbera SPA Avintia Blusens (FTR)
#9 Danilo Petrucci ITA Iodaracing Project (TBA)
#17 Karel Abraham CZE Cardion AB Motoracing (Honda)
#19 Alvaro Bautista SPA Go&Fun Honda Gresini (Honda *)
#26 Dani Pedrosa SPA Repsol Honda Team (Honda *)
#29 Andrea Iannone ITA Pramac Racing (Ducati *)
#35 Cal Crutchlow GBR Ducati Team (Ducati *)
#38 Bradley Smith GBR Monster Yamaha Tech 3 (Yamaha *)
#41 Aleix Espargaro SPA NGM Mobile Forward Racing (FTR Yamaha)
#44 Pol Espargaro SPA Monster Yamaha Tech 3 (Yamaha *)
#45 Scott Redding GBR Go&Fun Honda Gresini (Honda)
#46 Valentino Rossi ITA Yamaha Factory Racing (Yamaha *)
#59 Niccolò Canepa ITA Iodaracing Project (TBA)
#63 Mike di Meglio FRA Avintia Blusens (FTR)
#68 Yonny Hernandez COL Pramac Racing (Ducati)
#69 Nicky Hayden USA Power Electronics Aspar (Honda)
#70 Michael Laverty GBR Paul Bird Motorsport (PBM/ART)
#93 Marc Marquez SPA Repsol Honda Team (Honda *)
#99 Jorge Lorenzo SPA Yamaha Factory Racing (Yamaha *)
Dilansir Crash, Kamis (21/11/2013), tidak ada yang berubah dari peraturan yang diberikan oleh FIM. Karena belum ada penambahan dari jumlah pembalap. Dari rilis sementara ini, sebanyak 24 pembalap bakal meramaikan gelaran MotoGP tahun depan.
Dari 24 rider tersebut, ada beberapa pembalap debutan yang akan unjuk gigi di depan seniornya nanti. Mereka adalah Pol Espargarao (Yamaha Tech 3), Scott Redding (Honda Gresini), dan Mike di Meglio (Avintia Blusens).
Marquez yang berstatus sebagai juara dunia tahun ini tetap mempercayakan nomor kramat 93 miliknya. Hal senada juga dilakukan kompatriotnya, Lorenzo dan Rossi tetap mengenakan nomor keberuntungannya.
Nasib yang kurang mengenakan justru dirasakan lima pembalap Ben Spies, Randy de Puniet (test rider Suzuki), Claudio Corti, Lukas Pesek dan Bryan Staring. Pasalnya, dari rilis sementara yang dikeluarkan FIM, mereka belum terdaftar dalam tim manapun.
Berikut daftar sementara pembalap MotoGP 2014 :
#4 Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (Ducati *)
#5 Colin Edwards USA NGM Mobile Forward Racing (FTR Yamaha)
#6 Stefan Bradl GER LCR Honda MotoGP (Honda *)
#7 Hiroshi Aoyama JPN Power Electronics Aspar (Honda)
#8 Hector Barbera SPA Avintia Blusens (FTR)
#9 Danilo Petrucci ITA Iodaracing Project (TBA)
#17 Karel Abraham CZE Cardion AB Motoracing (Honda)
#19 Alvaro Bautista SPA Go&Fun Honda Gresini (Honda *)
#26 Dani Pedrosa SPA Repsol Honda Team (Honda *)
#29 Andrea Iannone ITA Pramac Racing (Ducati *)
#35 Cal Crutchlow GBR Ducati Team (Ducati *)
#38 Bradley Smith GBR Monster Yamaha Tech 3 (Yamaha *)
#41 Aleix Espargaro SPA NGM Mobile Forward Racing (FTR Yamaha)
#44 Pol Espargaro SPA Monster Yamaha Tech 3 (Yamaha *)
#45 Scott Redding GBR Go&Fun Honda Gresini (Honda)
#46 Valentino Rossi ITA Yamaha Factory Racing (Yamaha *)
#59 Niccolò Canepa ITA Iodaracing Project (TBA)
#63 Mike di Meglio FRA Avintia Blusens (FTR)
#68 Yonny Hernandez COL Pramac Racing (Ducati)
#69 Nicky Hayden USA Power Electronics Aspar (Honda)
#70 Michael Laverty GBR Paul Bird Motorsport (PBM/ART)
#93 Marc Marquez SPA Repsol Honda Team (Honda *)
#99 Jorge Lorenzo SPA Yamaha Factory Racing (Yamaha *)
(aww)