Ramirez tak dijual, Inter gigit jari

Jum'at, 22 November 2013 - 13:49 WIB
Ramirez tak dijual,...
Ramirez tak dijual, Inter gigit jari
A A A
Sindonews.com – Peluang Inter Milan mendapatkan gelandang serang Southampton, Gaston Ramirez nampaknya cukup kecil. Pasalnya, Southampton tak akan menjual pemain berusia 22 tahun itu.

Sebelumnya masa depan Ramirez bersama Southampton tengah dipertanyakan menyusul hubungan yang tak harmonis antara dirinya dengan sang pelatih, Mauricio Pochettino. Situasi tersebut langsung dimanfaatkan Inter untuk menggaet pemain asal Uruguay itu.

Pochettino sendiri mengakui adanya masalah pribadi dengan Ramirez. Namun, ia menegaskan tak akan menjual pemain bernomer punggung 10 itu.

“Gaston Ramirez mengetahui apa yang saya pikirkan dan saya tahu apa yang dia pikirkan. Ini adalah hal yang pribadi di antara kita. Tentu saja dia akan menghabiskan kontraknya,” ungkap Pocherrino seperti dikutip Sky Sport, Jumat (22/11/2013).

“Dia harus melaakukan selayaknya pemain Southampton. Dia harus bekerja dengan menghabiskan kontraknya dan dia akan menjadi bagian dari tim ini,” pungkasnya.
(irc)
Berita Terkini
Hasil Kualifikasi MotoGP...
Hasil Kualifikasi MotoGP Qatar 2025: Marc Marquez Pole Position!
23 menit yang lalu
Live di iNews! Rowland,...
Live di iNews! Rowland, Barnard, dan Hughes Panaskan Miami ePrix Formula E 2025
1 jam yang lalu
Statistik Perjalanan...
Statistik Perjalanan Timnas Indonesia U-17 dari Kualifikasi hingga Tembus Perempat Final Piala Asia U-17
1 jam yang lalu
Performa Timnas Indonesia...
Performa Timnas Indonesia U-17 di Babak Grup Piala Asia U-17 2025: Garuda Sempurna!
2 jam yang lalu
Moses Itauma Sesumbar...
Moses Itauma Sesumbar Lebih Hebat dari Usyk: Saya Petinju Kelas Berat Terbaik di Dunia
4 jam yang lalu
Kelemahan Korea Utara...
Kelemahan Korea Utara U-17 Diungkap Pelatih Jelang Bentrok Timnas Indonesia U-17
5 jam yang lalu
Infografis
Kocak! Trump Terapkan...
Kocak! Trump Terapkan Tarif di Kepulauan Tak Dihuni Manusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved