Hulkenberg kembali ke Force India

Selasa, 03 Desember 2013 - 23:13 WIB
Hulkenberg kembali ke...
Hulkenberg kembali ke Force India
A A A
Sindonews.com - Setelah sah menandatangani kontrak, pada Selasa (12/3/2013) waktu setempat, Nico Hulkenberg, resmi akan kembali berada dibelakang stir Force India pada balapan Formula 1 tahun 2014 mendatang.

Hulkenberg kembali ke basis Silverstone setelah hanya satu musim membela Sauber. Pada 2011 ia menjadi pembalap tes tim Force India dan akhirnya berhasil naik pangkat menjadi pembalap untuk musim 2012.

"Saya senang bisa kembali lagi ke Force India," kata Hulkenberg yang dilansir eurosport.

"Tim ini bertujuan tinggi untuk tahun depan dan saya percaya bahwa pengalaman yang saya dapatkan selama bertahun-tahun akan membantu kita mencapai tujuan tersebut. Saya benar-benar percaya kami bisa memiliki paket yang kompetitif pada tahun 2014," tutur pembalap Jerman itu.

"Saya sudah mendengar banyak hal-hal positif tentang mesin Mercedes juga, jadi saya pikir ada banyak yang harus bersemangat untuk tahun depan. Saya tahu tentang tim ini dan saya bisa melihat tekad mereka. Semua ini merupakan sekelompok besar yang sama-sama inginmeraih sukses," tutup Hulkenberg.
(aww)
Berita Terkini
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Dunia Olahraga Italia Hentikan Sementara Kompetisi
7 jam yang lalu
PSM Makassar Melaju...
PSM Makassar Melaju di Semifinal Shopee Cup 2024/2025, Catat Jadwalnya!
10 jam yang lalu
2 Pelari Indonesia Tatap...
2 Pelari Indonesia Tatap London Marathon 2025, Galang Dana Pendidikan untuk Anak Kurang Mampu
10 jam yang lalu
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
11 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
12 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
12 jam yang lalu
Infografis
Balas Dendam ke AS,...
Balas Dendam ke AS, China Naikkan Tarif Impor Jadi 125%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved