Ibu Bale puji kontribusi Ronaldo

Rabu, 11 Desember 2013 - 15:50 WIB
Ibu Bale puji kontribusi...
Ibu Bale puji kontribusi Ronaldo
A A A
Sindonews.com – Debbie Bale, ibu dari gelandang Real Madrid Gareth Bale menilai Cristiano Ronaldo berperan besar dalam membantu putranya di Madrid.

Debbie awalnya sempat cemas dengan kepindahnya putranya yang berusia 24 tahun dari Tottenham Hotspur ke Real Madrid, tiga bulan lalu. Namun kini diakuinya bintang Madrid Ronaldo membantu banyak putranya dalam menjalani karir awalnya di klub terkaya dunia itu.

“Ronaldo benar-benar brilian. Dia membantunya (Bale) di Madrid. Ketika Anda merasa bagus dalam memulai bermain, maka dia serasa berada dalam mimpi,” kata Debbie, 50 tahun dilansir Mirror, Rabu (11/12/2013).

Bale sejauh ini sudah mengemas 9 gol dan membuat 7 assist dalam 13 pertandingan La Liga musim ini. Itu termasuk hattrick pertamanya ketika menghadapi Real Valladolid.

Pemain asal Wales itu sendiri mendapat sambutan sebanyak 20 ribu Madridistas ketika pertama kali diperkenalkan di Santiago Bernabeau. Dan menurut Debby, di hari perkenalan itu dimana Bale dikelilingi oleh keluarganya juga menjadi impian yang nyata.

“Ini adalah segala sesuatu yang bisa terjadi. Pergi ke Bernabeu dan mampu berada di sana ketika ia diperkenalkan benar-benar fantastis. Setelah seluruh keluarga, putri saya, ayah saya, pacarnya Emma dan ibunya dan semua orang. Itu hanya khusus untuk memiliki semua orang di sana. Itu adalah waktu yang tepat, " tambahnya.
(irc)
Berita Terkait
Bienvenidos al Real...
Bienvenidos al Real Madrid, Don Carlo
Real Madrid Perpanjang...
Real Madrid Perpanjang Kontrak Karim Benzema Sampai Tahun 2023
Real Madrid Menang 2-0...
Real Madrid Menang 2-0 Atas Osasuna
Begini Ekspresi Pemain...
Begini Ekspresi Pemain Real Madrid Usai Gagal Juarai La Liga 2020/2021
Madrid Buntuti Atletico...
Madrid Buntuti Atletico di Pucuk Pimpinan La Liga
Girona vs Real Madrid,...
Girona vs Real Madrid, Los Blancos Pesta Gol!
Berita Terkini
3 Metode Latihan Nova...
3 Metode Latihan Nova Arianto yang Sukses Loloskan Timnas Indonesia U-17 ke Piala Dunia u-17 2025
1 jam yang lalu
Jadwal Timnas Indonesia...
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Afghanistan: Garuda Muda Incar Rekor Sempurna dan Juara Grup
1 jam yang lalu
Misi Kemenangan! Dortmund...
Misi Kemenangan! Dortmund Hadapi Barcelona di Liga Champions, Nonton di VISION+
1 jam yang lalu
Nova Arianto dan Strategi...
Nova Arianto dan Strategi Jitu yang Bawa Timnas U-17 ke Piala Dunia 2025
2 jam yang lalu
3 Fakta Timnas Indonesia...
3 Fakta Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025
3 jam yang lalu
Profil Nova Arianto,...
Profil Nova Arianto, Titisan Sartono Anwar Sukses Terbangkan Timnas Indonesia U-17 ke Piala Dunia
4 jam yang lalu
Infografis
Ibu Emir Qatar Tampar...
Ibu Emir Qatar Tampar Dunia karena Diam Lihat Genosida Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved