Henry harus parkir 10 hari

Selasa, 31 Desember 2013 - 09:52 WIB
Henry harus parkir 10...
Henry harus parkir 10 hari
A A A
Sindonews.com - LA Lakers menambahkan daftar panjang pemainnya yang cedera pada kurun waktu dua bulan ini. Kali ini pemain yang berposisi sebagai guards, Xavier Henry, setelah melalui pemindaian MRI, dia didiagnosa kelainan meniskus lateral pada lutut kanannya.

Henry meninggalkan pertandingan saat Lakers berhadapan dengan Philadelphia 76ers di sisa waktu satu setengah menit kuarter pertama, yang saat itu Henry pun belum menyumbangkan angka bagi Lakers, yang saat itu kalah dari tamunya 104-111, sekaligus kekalahan kelima beruntun Lakers.

Dalam pemeriksaan MRI, Henry diperiksa oleh Dr. Steve Lombardo, dari klinik Kerlan-Jobe Orthopaedic. Pemain berusia 22 tahun ini akan dievaluasi kembali dalam tujuh hingga 10 hari kedepan.

Melalui 31 pertandingan yang sudah dilakoni oleh Henry bersama Lakers, dia membukukan rata-rata 10,1 poin dari hasil 42,5 persen tembakannya. Pemain baru Lakers, Kendall Marshall kemungkinan yang akan menggantikan posisi Henry untuk sementara waktu.
(aww)
Berita Terkait
Subaru XV 2.0i 2013,...
Subaru XV 2.0i 2013, SUV AWD Mewah dan Ganteng, Harga Anjlok
Keseruan NBA Cares di...
Keseruan NBA Cares di Jakarta, Grant Williams dan Marques Bolden Latih Siswa SDN Rawa Barat 05
Tekuk Clippers, Phoenix...
Tekuk Clippers, Phoenix Suns Juara Wilayah Barat
Giannis Antetokounmpo...
Giannis Antetokounmpo Bawa Bucks Menang di Markas Pacers
Menang dari Thunder,...
Menang dari Thunder, Curry Jaga Rekor Tak Terkalahkan Warriors
Damian Lillard Bawa...
Damian Lillard Bawa Blazers Taklukkan Lakers
Berita Terkini
Matchday 30 Bundesliga:...
Matchday 30 Bundesliga: Saksikan Aksi Seru Klub Jerman Favoritmu di VISION+
57 menit yang lalu
Biodata dan Agama Frank...
Biodata dan Agama Frank Sanchez: Monster Tinju Kuba Calon Penakluk Daniel Dubois
1 jam yang lalu
Persiapan Timnas Indonesia...
Persiapan Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17, Nova Arianto: Libur Dulu 2 Bulan, Latihan Lagi Juli!
2 jam yang lalu
Perjalanan Panjang Timnas...
Perjalanan Panjang Timnas Indonesia Menuju Piala Dunia 2026: Sandy Walsh Ungkap Peran Krusial Suporter
3 jam yang lalu
Kilau Raphinha di Barcelona...
Kilau Raphinha di Barcelona Bawa Berkah: Jadi Wajah Kampanye LaLiga
3 jam yang lalu
Profil Asilbek Aliev:...
Profil Asilbek Aliev: Mesin Gol Uzbekistan U-17 dan Top Skor Piala Asia U-17 2025
4 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penduduknya...
10 Negara Penduduknya Paling Bahagia di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved