Angga/Rian tumbangkan ganda Korea

Jum'at, 17 Januari 2014 - 18:40 WIB
Angga/Rian tumbangkan...
Angga/Rian tumbangkan ganda Korea
A A A
Sindonews.com - Penampilan pasangan ganda putra Angga Pratama/Rian Agung Saputro kian hari kian cemerlang. Setelah di babak kedua Malaysia Open Super Series Premier 2014 menundukkan unggulan keempat, Liu Xiaolong/Qiu Zihan (China),

Di babak perempat final giliran Lee Yong Dae/Yoo Yeon Seong (Korea) yang jadi korban. Angga/Rian mengalahkan unggulan kelima tersebut dalam dua game langsung, 22-20, 21-16.

Tak hanya mengantarkan Angga/Rian ke semifinal, kemenangan straight game atas Lee/Yoo juga membalaskan dendam senior mereka, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan. Seperti diketahui, Hendra/Ahsan belum pernah sekalipun menang dari Lee/Yoo dalam tiga kali pertemuan mereka.

Di babak semifinal, Angga/Rian akan berhadapan dengan wakil tuan rumah, Lim Khim Wah/Goh V Shem. Angga/Rian sementara menjadi wakil kedua yang melaju ke semifinal setelah Tommy Sugiarto (tunggal putra)
(dka)
Berita Terkait
Malaysia Bersiap Kembali...
Malaysia Bersiap Kembali Terbuka untuk Para Wisatawan
Bapanas: Ekspor Bawang...
Bapanas: Ekspor Bawang Merah ke Malaysia Terbuka Lebar
Bekerja Sambil Kuliah,...
Bekerja Sambil Kuliah, 27 TKI di Malaysia Raih Gelar Sarjana di UT
PM Anwar Ibrahim Islamkan...
PM Anwar Ibrahim Islamkan Pemuda Hindu Secara Terbuka, Dikecam Non-Muslim Malaysia
Raih 2 Penghargaan,...
Raih 2 Penghargaan, Universitas Terbuka Perkuat Digital Learning Ecosystem
Berlakukan Lockdown,...
Berlakukan Lockdown, Begini Kondisi Terkini Malaysia
Berita Terkini
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
51 menit yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
1 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
1 jam yang lalu
Ngamuk Kalah KO, Petinju...
Ngamuk Kalah KO, Petinju Ini Cengkeram dan Pukul Wasit Tinju di Ring
4 jam yang lalu
Rahasia Keperkasaan...
Rahasia Keperkasaan Uzbekistan: Juara Piala Asia U-17, U-20, hingga Menuju Piala Dunia 2026
4 jam yang lalu
Momen George Foreman...
Momen George Foreman Habisi 5 Petinju Brutal dalam Satu Malam
5 jam yang lalu
Infografis
Pasukan Korea Utara...
Pasukan Korea Utara Kembali ke Garis Depan Perang Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved