Rekor kemenangan Thunder belum putus

Sabtu, 01 Februari 2014 - 16:43 WIB
Rekor kemenangan Thunder...
Rekor kemenangan Thunder belum putus
A A A
Sindonews.com - Brooklyn Nets menjadi korban ke-10 keganasan Oklahoma City Thunder di kompetisi NBA musim ini. Bermain di Barclays Center, Brooklyn, Sabtu (1/2) WIB, Thunder menang dengan skor telak 95-120.

Meski menang, tapi catatan mengesankan Kevin Durant harus terhenti di pertandingan ini. Small forward Thunder ini harus rela streak 30 poinnya terhenti di angka 12. Bisa dikatakan, ini pertama kali ia gagal membukukan 30 poin selama 12 pertandingan terakhir.

Pasalnya, pada laga ini Durant hanya mampu mencetak 24 poin. Sementara rekan setimnya Serge Ibaka, meraih 25 poin atau poin tertinggi dalam pertandingan ini. Sedangkan dari kubu Nets,
Shaun Livingston hanya mampu menyumbangkan 16 poin.

Dengan kemenangan ini, Thunder semakin memantapkan posisi mereka di Wilayah Barat dengan 38 kemenangan dan hanya menelan sepuluh kekalahan sepanjang musim ini.

Berikut adalah raihan poin per kuarter :
1 2 3 4 T
OKC 30 33 26 31 120
BKN 16 19 24 36 95
(wbs)
Berita Terkait
Subaru XV 2.0i 2013,...
Subaru XV 2.0i 2013, SUV AWD Mewah dan Ganteng, Harga Anjlok
Keseruan NBA Cares di...
Keseruan NBA Cares di Jakarta, Grant Williams dan Marques Bolden Latih Siswa SDN Rawa Barat 05
Tekuk Clippers, Phoenix...
Tekuk Clippers, Phoenix Suns Juara Wilayah Barat
Giannis Antetokounmpo...
Giannis Antetokounmpo Bawa Bucks Menang di Markas Pacers
Menang dari Thunder,...
Menang dari Thunder, Curry Jaga Rekor Tak Terkalahkan Warriors
Damian Lillard Bawa...
Damian Lillard Bawa Blazers Taklukkan Lakers
Berita Terkini
2 Kali Mandatory WBA...
2 Kali Mandatory WBA Membunuh Harapan Jaron Ennis Unifikasi Gelar Kelas Welter
22 menit yang lalu
Profil Dean Zandbergen,...
Profil Dean Zandbergen, Penyerang Belanda Keturunan Depok yang Mengaku Dikontak PSSI
48 menit yang lalu
Jaron Ennis Juara Super,...
Jaron Ennis Juara Super, Ryan Garcia vs Rolly Romero Berebut Sabuk Juara WBA Reguler
1 jam yang lalu
Kontrak Duel Chris Eubank...
Kontrak Duel Chris Eubank Jr vs Conor Benn Bocor ke Publik, Nilainya Mencapai Rp360 Miliar!
1 jam yang lalu
Meski Moncongbulo FC...
Meski Moncongbulo FC Mundur, FFI: Futsal Nation Cup 2025 Tetap Sesuai Jadwal
11 jam yang lalu
4 Pemain Timnas Indonesia...
4 Pemain Timnas Indonesia yang Cedera saat Membela Klubnya
13 jam yang lalu
Infografis
Pesan Kekuatan dan Kemenangan...
Pesan Kekuatan dan Kemenangan Hamas Diterima Jelas di Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved