Robben puas tahan imbang MU

Rabu, 02 April 2014 - 13:30 WIB
Robben puas tahan imbang...
Robben puas tahan imbang MU
A A A
Sindonews.com - Arjen Robben mengamini komentar pelatih Pep Guardiola yang mengakui bahwa Bayern Muenchen merasa puas dengan hasil imbang 1-1 melawan Manchester United di leg 1 babak perempat final Liga Champions di Old Trafford, Rabu (2/4) dini hari tadi.

Gelandang timnas Belanda itu percaya bahwa kekuatan United masih belum stabil menjelag pertandingan pertama perempat final. Dia menyatakan bahwa gol penyeimbang Bastian Schweinsteiger merupakan hasil positif buat juara bertahan Liga Champions musim lalu itu.

"Pada akhirnya, kami busa dengan hasil imbang 1-1. Setidaknya hal ini lebih dibandingkan skor 0-0. Kami mencetak sebuah gol tandang , jadi itu hal yang positif," kata Rooben kepada NOS.

"Saya tidak seperti orang-orang di luar sana yang meremehkan United. Media berbicara tentang mereka seolah-olah mereka akan mudah untuk dikalahkan. Maksudku, setelah Anda bermain melawan United di Old Trafford," sambungnya.

"Kami harus bermain satu dua sentuhan dengan cepat dan menemukan ruang. Kami tidak menciptakan banyak peluang bagus, tapi kami puas dengan skor 1-1. Minggu depan kami harus memberikan yang terbaik lagi," pungkasnya.

Dengan hasil tersebut, Die Roten hanya membutuhkan hasil imbang 0-0 di leg II yang akan berlangsung di Allianz Arena pada Rabu (9/4) mendatang.
(dka)
Berita Terkait
Catat! Jadwal Lengkap...
Catat! Jadwal Lengkap Pertandingan Matchaday 1 Liga Champions 2021/2022
Tandang ke Anfield,...
Tandang ke Anfield, AC Milan Tanpa Ibrahimovic di Liga Champions
Kontra Inter Milan,...
Kontra Inter Milan, Karim Benzema Siap Tebar Ancaman!
Babak Belur! Liverpool...
Babak Belur! Liverpool Tak Berkutik Kena Bantai Napoli 4-1
Catatan Menyedihkan...
Catatan Menyedihkan Liverpool di Final Liga Champions 2022
Dramatis! Gol Menit...
Dramatis! Gol Menit Akhir Joel Matip Menangkan Liverpool Atas Ajax
Berita Terkini
Pamer Cincin Mewah,...
Pamer Cincin Mewah, Georgina Rodriguez dan Cristiano Ronaldo Sudah Halal?
18 menit yang lalu
Nova Arianto Belum Pikirkan...
Nova Arianto Belum Pikirkan SEA Games 2025, Fokus Total ke Piala Dunia U-17!
1 jam yang lalu
Matchday 30 Bundesliga:...
Matchday 30 Bundesliga: Saksikan Aksi Seru Klub Jerman Favoritmu di VISION+
2 jam yang lalu
Biodata dan Agama Frank...
Biodata dan Agama Frank Sanchez: Monster Tinju Kuba Calon Penakluk Daniel Dubois
2 jam yang lalu
Persiapan Timnas Indonesia...
Persiapan Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17, Nova Arianto: Libur Dulu 2 Bulan, Latihan Lagi Juli!
3 jam yang lalu
Perjalanan Panjang Timnas...
Perjalanan Panjang Timnas Indonesia Menuju Piala Dunia 2026: Sandy Walsh Ungkap Peran Krusial Suporter
4 jam yang lalu
Infografis
Tersandung Kasus Dugaan...
Tersandung Kasus Dugaan Pemerkosaan, MU Lepas Mason Greenwood
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved