Hernanes sebut Zanetti seorang monster

Sabtu, 10 Mei 2014 - 15:35 WIB
Hernanes sebut Zanetti...
Hernanes sebut Zanetti seorang monster
A A A
Sindonews.com - Gelandang Inter Milan, Hernanes mengomentari seputar keputusan pensiun rekan setimnya Javier Zanetti, setelah 19 musim kebersamaan pemain asal Argentina itu bersama I Nerazzurri -julukan Inter-. Zanetti kabarnya akan tetap bertahan di Giuseppe Meazza, melainkan bukan sebagai pemain namun Direktur Klub.

"Zanetti? Saya pikir sia-sia berbicara tentang dirinya. Semua orang tahu siapa Zanetti dan sepertinya apa sosoknya. Menjadi sebuah kesenangan tersendiri dapat bermain dengannya sebelum pensiun. Ia pemain yang mengagumkan. Saya bisa katakan ia adalah seorang moster dan ia raksasa. Dia juga bukan seorang manusia," terang Hernanes seperti dilansir Football-Italia, Sabtu (10/5).

Sementara itu ketika ditanya mengenai peluang dirinya mencetak gol ketika menjamu Lazio dalam laga lanjutan Serie A, Senin (12/5) dini mendatang. Hernanes mengatakan akan sangat menyenangkan jika pemain yang baru saja dipanggil masuk skuat Brazil itu dapat mencetak gol perdananya.

"Mencetak gol di Giuseppe Meazza? Saya harap dapat terjadi. Selalu bagus dapat mencetak gol, meski saya belum melakukannya di kandang. Tapi cepat atau lambat, akan datang saatnya. Dan ketika hal itu datang, maka akan menyenangkan. Siapa tahu, mungkin besok terjadi," tandasnya.
(akr)
Berita Terkait
Gol Keren Diego Carlos...
Gol Keren Diego Carlos Benamkan Inter Milan di Final Liga Europa
Antonio Conte Semakin...
Antonio Conte Semakin Dekat Tinggalkan Inter Milan
Lautaro Martinez Bawa...
Lautaro Martinez Bawa Inter Milan Hentikan Catatan Unbeaten Napoli di Liga Italia
Gasak Cremonese 3-1,...
Gasak Cremonese 3-1, Inter Salip AC Milan
Inter Milan vs Atalanta,...
Inter Milan vs Atalanta, Misi 3 Poin Demi Rebut Puncak Klasemen
Ganas! Kembalinya Duet...
Ganas! Kembalinya Duet Lukaku Lautaro Dibalik Kemenangan Telak Inter Milan Atas Spezia
Berita Terkini
Timnas Indonesia U-17...
Timnas Indonesia U-17 ke Piala Dunia U-17, Jurnalis China Iri
17 menit yang lalu
Profil dan Biodata Zahaby...
Profil dan Biodata Zahaby Gholy, Putra Asli Bekasi Andalan Lini Depan timnas Indonesia U-17
1 jam yang lalu
Liga Putri Bola Basket...
Liga Putri Bola Basket Jakarta 2025 Digelar 12 April, Diikuti 10 Klub
2 jam yang lalu
Daftar Sementara Wakil...
Daftar Sementara Wakil Konfederasi di Piala Dunia U-17 2025: Asia, Afrika, dan Amerika Selatan Berebut Sisa Kursi!
3 jam yang lalu
Dmitry Bivol Tolak Rp134,4...
Dmitry Bivol Tolak Rp134,4 Miliar! Takut David Benavidez Atau Juara Tak Terbantahkan?
3 jam yang lalu
Janibek Alimkhanuly...
Janibek Alimkhanuly Teror Canelo: Siapa Raja Sesungguhnya?
3 jam yang lalu
Infografis
Salah Satu Negara NATO...
Salah Satu Negara NATO Sebut AS Sudah Menjadi Pelayan Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved