Karena Keluarga, Yepes Ogah Mudik

Kamis, 07 Agustus 2014 - 09:25 WIB
Karena Keluarga, Yepes...
Karena Keluarga, Yepes Ogah Mudik
A A A
BERGAMO - Bek veteran timnas Kolombia, Mario Yepes berharap masih bisa merumput di benua Eropa pasca meninggalkan klubnya Atalanta. Saat ini, Yepes masih berstatus bebas transfer dan belum memiliki klub.

Seperti dikutip Tribal Football, Kamis (7/8), Yepes mengungkapkan, keluarga menjadi alasannya masih ingin mencoba peruntungan di benua Eropa.

"Saat ini, saya ingin memberikan prioriutas kepada keluarga saya. Saya ingin membuat keputusan yang berhubungan dengan anak saya dan sekolah mereka," ujar mantan bek AC Milan ini.

Yepes, sebetulnya mendapat tawaran dari sejumlah klub Argentina. Namun dengan tegas, ia menolak tawaran tersebut.

"Saya ingin berterima kasih peada pemilik Independiente dan fans mereka. Tetapi saya memutuskan untuk tidak pindah. Saya menolak untuk kembali ke Amerika Selatan," kata bek berusia 38 tahun ini.
(wbs)
Berita Terkait
Derby della Madoninna...
Derby della Madoninna Tanpa Pemenang, AC Milan Puas Imbangi Inter
Genoa Resmi Rekrut Legenda...
Genoa Resmi Rekrut Legenda AC Milan jadi Pelatih
Venezia Datangkan Eks...
Venezia Datangkan Eks Kiper Manchester United
Imbangi Cagliari, Napoli...
Imbangi Cagliari, Napoli Gagal Salip Inter di Papan Klasemen
Logo Kepala Serigala...
Logo Kepala Serigala Hinggap di Jersey Ketiga AS Roma Musim 2021-2022
Gasak Cagliari, Juventus...
Gasak Cagliari, Juventus Dekati 5 Besar Klasemen Liga Italia
Berita Terkini
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
30 menit yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
1 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
1 jam yang lalu
Ngamuk Kalah KO, Petinju...
Ngamuk Kalah KO, Petinju Ini Cengkeram dan Pukul Wasit Tinju di Ring
3 jam yang lalu
Rahasia Keperkasaan...
Rahasia Keperkasaan Uzbekistan: Juara Piala Asia U-17, U-20, hingga Menuju Piala Dunia 2026
3 jam yang lalu
Momen George Foreman...
Momen George Foreman Habisi 5 Petinju Brutal dalam Satu Malam
5 jam yang lalu
Infografis
Waspadai Penyakit yang...
Waspadai Penyakit yang Rentan Menyerang saat Mudik Lebaran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved