Masa Depan Timnas Futsal Abu-abu

Kamis, 07 Agustus 2014 - 15:45 WIB
Masa Depan Timnas Futsal...
Masa Depan Timnas Futsal Abu-abu
A A A
DEPOK - Masa depan timnas futsal Indonesia masih abu-abu atau tidak jelas. Pembinaan yang belum menyeluruh dinilai menjadi penyebab utamanya.

Hal itu disampaikan langsung oleh pelatih timnas futsal Indonesia, Dadang Iskandar saat memimpin pemusatan latihan di POR Sawangan, Kamis (6/8). Pelatih yang baru ditunjuk sejak bulan lalu itu mengatakan jika pembinaan akan sangat memengaruhi potensi futsal di Indonesia.

Pasalnya menurut beliau, saat ini PSSI hanya memfokuskan pada pemain senior saja. Padahal Dadang menilai jika masa depan timnas Futsal akan sangat bergantung dengan hal tersebut.

"Saya rasa semua itu tergantung dari develoment yang dilakukan PSSI. Menyiapkan agenda dan program untuk pengembangan SDM," ucap Dadang

"Selama ini timnas futsal masih dibawah BTN, sehingga agendanya pun masih diatur oleh BTN. Namun itu pun masih kurang sebab hanya mengacu kepada tingkat senior saja," sambungnya.
(wbs)
Berita Terkait
Timnas Futsal Peringkat...
Timnas Futsal Peringkat 24, Menpora: Kita Genjot Agar Prestasi Bisa Lebih Tinggi
Bungkam Vietnam, Indonesia...
Bungkam Vietnam, Indonesia Juara Piala AFF Futsal 2024
Timnas Futsal Indonesia...
Timnas Futsal Indonesia Tumbang dari Argentina
Juara ASEAN Futsal Championship...
Juara ASEAN Futsal Championship 2024, Timnas Futsal Indonesia Disambut Suporter
Jadwal Timnas Futsal...
Jadwal Timnas Futsal Indonesia vs Jepang: Hector Souto Sebut Garuda Kelelahan
Hary Tanoesoedibjo Sambut...
Hary Tanoesoedibjo Sambut Timnas Futsal Indonesia Usai Juara Piala AFF 2024
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
34 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
1 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Pasukan Korea Utara...
Pasukan Korea Utara Kembali ke Garis Depan Perang Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved