Messi Pamer Senjata Baru

Sabtu, 16 Agustus 2014 - 15:41 WIB
Messi Pamer Senjata...
Messi Pamer Senjata Baru
A A A
BARCELONA - Musim baru, sepatu baru. Bintang Barcelona Lionel Messi pamer senjata baru untuk musim 2014/2015. Demi menunjang performa, peraih FIFA Ballon d'Or 2010, 2011, 2012 itu menggunakan Adidas F50 Adizero, yang inovatif dengan warna revolusioner.

Messi mempresentasikan sendiri senjata barunya itu via foto selfie di akun facebook miliknya, Jumat (15/8). Dengan wajah semringah, peraih medali emas Olimpiade 2008 itu memajang sepatu berwarna kuning terang.

Yang tidak berubah dalam desain sebelumnya adalah nama putera Messi, Thiago, yang tercetak di sisi kanan sepatu dengan bendera Argentina di sebelahnya.

Sementara teknologi inovatif yang dikembangkan diantaranya menggunakan hybridtouch synthetic upper yang membuat sepatu lebih ringan namun performa tinggi tetap terjaga.

Rencananya Messi menggunakan sepatu anyarnya itu pada pertandingan melawan juara Apertura 2013 dan Clausura 2014 Liga Meksiko, Club Leon, dalam perebutan Trofi Joan Gamper di Camp Nou, Senin (18/8) waktu setempat.
(sha)
Berita Terkait
Barcelona Pamer Jersey...
Barcelona Pamer Jersey Anyar Ketiga Khusus Dipakai di Liga Champions
Setelah Xavi, Dani Alves...
Setelah Xavi, Dani Alves Juga Ingin Balik ke Barcelona
Momen Perkenalan Resmi...
Momen Perkenalan Resmi Pertama Aubameyang Berkostum Barcelona
Mengingat Kembali Gol...
Mengingat Kembali Gol Pertama Messi Untuk Barcelona
Hasil Barcelona vs Villarreal:...
Hasil Barcelona vs Villarreal: El Barca Tumbang 3-5
Hempaskan Napoli 3-1,...
Hempaskan Napoli 3-1, Barcelona ke Perempat Final Liga Champions
Berita Terkini
UzbekistanSusul Arab...
UzbekistanSusul Arab Saudi ke Final Piala Asia U-17 2025
20 menit yang lalu
Belum Setahun Sudah...
Belum Setahun Sudah 3 Kali Ganti Pelatih, Begini Kata Jonatan Christie
3 jam yang lalu
Hasil Piala Asia U-17...
Hasil Piala Asia U-17 2025: Drama Adu Penalti, Arab Saudi U-17 Kalahkan Korea Selatan U-17
5 jam yang lalu
Indonesia Resmi Jadi...
Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
8 jam yang lalu
Indonesia Jadi Tuan...
Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025?
9 jam yang lalu
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Semifinal Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi vs Korea Selatan, Uzbekistan vs Korea Utara
10 jam yang lalu
Infografis
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved