Dejan Akui PBR Dipaksa Bekerja Keras

Rabu, 20 Agustus 2014 - 19:26 WIB
Dejan Akui PBR Dipaksa...
Dejan Akui PBR Dipaksa Bekerja Keras
A A A
BANDUNG - Pelatih Pelita Bandung Raya (PBR), Dejan Antonic menyambut bangga kemenangan anak asuhnya 3-2 atas Persik Kediri di Stadion Si Jalak Harupat. Menurutnya, tiga poin yang diraih tidak diperoleh dengan mudah. Butuh perjuangan keras untuk memenangkan laga, apalagi PBR sempat tertinggal lebih dulu.

"Buat kami dapat tiga poin ini berat sekali, berat sekali karena baru datang dari Jakarta," ujar Dejan di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Rabu (20/8/2014).

Hal terberat yang dirasakan timnya adalah masalah mental usai ditahan imbang Persija Jakarta. Dalam laga tadi, TA Musafri dan kawan-kawan masih berusaha memulihkan mental. Tapi dalam saat bersamaan harus menghadapi lawan tangguh. "Baru kami coba sembuh (dari pertandingan melawan Persija), tentunya mental sangat berat," ungkapnya.

Disinggung kunci sukses PBR menang dari Persib, ia menyebut mendelay permainan sebagai salah satu penyebabnya. "Itu (mendelay permainan) sengaja karena fisik anak-anak belum sepenuhnya pulih. Tapi thanks God, kami berhasil mencetak tiga gol," tandas Dejan.
(akr)
Berita Terkait
13 Lapak PKL di Jalan...
13 Lapak PKL di Jalan Pelita Raya Makassar Ditertibkan
Pemkot Bandung Ungkap...
Pemkot Bandung Ungkap Kemungkinan PSBB di Bandung Raya
Bandung Raya Cerah Berawan,...
Bandung Raya Cerah Berawan, Bandung Barat Diselimuti Kabut
Prawira Harum Bandung...
Prawira Harum Bandung Kalahkan Pelita Jaya Bakrie
Pelita Jaya Bakrie vs...
Pelita Jaya Bakrie vs Prawira Haruma Bandung: Final Ideal IBL 2023
Awal Pekan, Bandung...
Awal Pekan, Bandung Raya Dilanda Hujan Ringan
Berita Terkini
Jaron Ennis Juara Super,...
Jaron Ennis Juara Super, Ryan Garcia vs Rolly Romero Berebut Sabuk Juara WBA Reguler
11 menit yang lalu
Kontrak Duel Chris Eubank...
Kontrak Duel Chris Eubank Jr vs Conor Benn Bocor ke Publik, Nilainya Mencapai Rp360 Miliar!
23 menit yang lalu
Meski Moncongbulo FC...
Meski Moncongbulo FC Mundur, FFI: Futsal Nation Cup 2025 Tetap Sesuai Jadwal
10 jam yang lalu
4 Pemain Timnas Indonesia...
4 Pemain Timnas Indonesia yang Cedera saat Membela Klubnya
12 jam yang lalu
Mengapa Duel Islam Makhachev...
Mengapa Duel Islam Makhachev vs Belal Muhammad Tidak Akan Pernah Terjadi?
13 jam yang lalu
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
14 jam yang lalu
Infografis
Prabowo: Yang Tidak...
Prabowo: Yang Tidak Mau Bekerja untuk Rakyat, Saya akan Singkirkan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved