Ancelotti Pastikan Ronaldo Fit Lawan Cordoba

Senin, 25 Agustus 2014 - 02:50 WIB
Ancelotti Pastikan Ronaldo...
Ancelotti Pastikan Ronaldo Fit Lawan Cordoba
A A A
MADRID - Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti memastikan bahwa Cristiano Ronaldo sudah fit dan siap bermain melawan Cordoba di laga perdana La Liga do Santiago Bernabeu, Selasa (26/8) dini hari WIB.

Seperti diketahui, kapten timnas Portugal itu tengah berjuang untuk pulih dari cedera otot saat laga leg pertama Piala Super Spanyol lawan Atletico Madrid. Pada leg kedua, ia baru turun pada babak kedua.

Tapi, Ancelotti menyatakan bahwa Ronaldo sudah kembali berlatih pada akhir pekan ini. Oleh karena itu, pesepakbola berusia 29 tahun itu siap dimainkan pada pertandingan nanti. Demikian dilaporkan Sports Mole.

Kaki kiri Ronaldo memang sedang mengalami masalah sejak musim lalu, khususnya pada pada bagian lutut dan betis.
(dka)
Berita Terkait
Bienvenidos al Real...
Bienvenidos al Real Madrid, Don Carlo
Real Madrid Perpanjang...
Real Madrid Perpanjang Kontrak Karim Benzema Sampai Tahun 2023
Real Madrid Menang 2-0...
Real Madrid Menang 2-0 Atas Osasuna
Begini Ekspresi Pemain...
Begini Ekspresi Pemain Real Madrid Usai Gagal Juarai La Liga 2020/2021
Madrid Buntuti Atletico...
Madrid Buntuti Atletico di Pucuk Pimpinan La Liga
Girona vs Real Madrid,...
Girona vs Real Madrid, Los Blancos Pesta Gol!
Berita Terkini
Potret Timnas Indonesia...
Potret Timnas Indonesia U-20 Berhadapan dengan Diego Maradona
41 menit yang lalu
Khamzat Chimaev Amuk...
Khamzat Chimaev Amuk Dricus du Plessis, Caio Borralho Jadi Penyelamat?
1 jam yang lalu
Mengungkap Misteri Kilauan...
Mengungkap Misteri Kilauan Trofi Liga Inggris: Lebih dari Sekadar Perak dan Gengsi!
2 jam yang lalu
Mengintip Serunya Momen...
Mengintip Serunya Momen Atlet Biliar Nomor 1 Dunia Fedor Gorst di Bekasi
3 jam yang lalu
Hasil Futsal Nation...
Hasil Futsal Nation Cup 2025: Dramatis! Cosmo JNE Jakarta ke Semifinal Usai Bungkam Unggul FC Lewat Adu Penalti
3 jam yang lalu
Kontroversi Mandatory:...
Kontroversi Mandatory: IBF Paksa Daniel Dubois vs Derek Chisora
4 jam yang lalu
Infografis
Rakyat Palestina Siap...
Rakyat Palestina Siap Deklarasi Perang Lawan Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved