Cakar Elang Jawa Cengkeram Takhta

Senin, 13 Oktober 2014 - 14:08 WIB
Cakar Elang Jawa Cengkeram...
Cakar Elang Jawa Cengkeram Takhta
A A A
WAMENA - Cakar skuad Elang Jawa --sebutan PSS Sleman-- cengkeram takhta Grup N setelah membungkam Persiwa Wamena, 0-1, di Stadion Pendidikan, Wamena, Minggu (12/10). Kemenangan ini sangat melegakan karena skuad Elang Jawa tampil tanpa tiga pilarnya.

Pelatih Kepala PSS Sleman Hery Kiswanto pun menyambut gembira kemenangan anak-anak asuhannya. Menurut Herkis, kunci kemenangan tersebut berkat strategi yang diinstruksikannya dijalankan dengan baik oleh para pemain. Yakni bermain lebih banyak bertahan dengan menumpuk pemain di tengah dan belakang.

''Cukup kita syukuri ya, anak-anak bermain baik. Satu gol dapat diciptakan meski banyak peluang yang berhasil kita buat. Anak-anak sudah ada kemajuan dibanding laga sebelumnya,''kata dia, usai pertandingan.
Tanpa diperkuat tiga pemain intinya, Saktiawan Sinaga, Guy Junior, dan Dicky Prayoga, tim pelatih memercayakan beberapa pemain pelapisnya untuk menjadi starter. Salah satunya striker Moniega Bagus Suwardi yang ditempatkan seorang diri di depan. Satu-satunya gol kemenangan skuad Elang Jawa diceploskan gelandang bertahan, Agus Awang Setyawan, di menit ke-86.
(aww)
Berita Terkait
Liga 2 Tercoreng, Kalteng...
Liga 2 Tercoreng, Kalteng Putra vs PSBS Biak Dihiasi Baku Pukul
Perwakilan Klub dan...
Perwakilan Klub dan Asosiasi Pemain Temui Menpora Minta Liga 2 Kembali Bergulir
Pemain Gresik United...
Pemain Gresik United Pilih Pulang Kampung Menjadi Petani
Persib Vs Persija :...
Persib Vs Persija : Kemenangan Jadi Harga Mati Kedua Tim
Usai Jalani Uji Coba...
Usai Jalani Uji Coba Terakhir, VAR Sudah Siap Digunakan di Liga 1
Kesalahan Wasit Masih...
Kesalahan Wasit Masih Terulang, Liga 1 Bakal Ada VAR di Musim Depan?
Berita Terkini
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Dunia Olahraga Italia Hentikan Sementara Kompetisi
47 menit yang lalu
PSM Makassar Melaju...
PSM Makassar Melaju di Semifinal Shopee Cup 2024/2025, Catat Jadwalnya!
3 jam yang lalu
2 Pelari Indonesia Tatap...
2 Pelari Indonesia Tatap London Marathon 2025, Galang Dana Pendidikan untuk Anak Kurang Mampu
3 jam yang lalu
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
5 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
6 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
6 jam yang lalu
Infografis
Penampakan Harimau Jawa...
Penampakan Harimau Jawa setelah Dinyatakan Punah pada 1980
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved