Stoner Nyesel Tinggalkan Honda

Sabtu, 18 Oktober 2014 - 10:53 WIB
Stoner Nyesel Tinggalkan...
Stoner Nyesel Tinggalkan Honda
A A A
PHILLIP ISLAND - Casey Stoner mulai menyadari bahwa dirinya merasa menyesal saat mengambil keputusan untuk meninggalkan tim Repsol Honda pada 2012.

Sejak memutuskan pensiun dari ajang balap MotoGP, Stoner masih diberikan kesempatan untuk mengendarai kuda besi. Hal itu terbukti ketika Honda memberikan kepercayaan yang besar kepada pembalap berkebangsaan Australia dalam mengembangkan motor Honda RC213V sekaligus ambil bagian dalam pengembangan Honda RCV1000R production racer pada akhir Oktober ini.

Sewaktu pengujian motor pada musim lalu, Stoner gagal memberikan data yang baik kepada mantan timnya tersebut setelah terganggu oleh kondisi cuaca. Sekarang pemilik nama lengkap Casey Joel Stoner kembali mendapat tawaran untuk mengendarai kuda besi milik Honda. Dan, dia berharap cuaca bisa bersahabat.

"Ini adalah situasi yang bagus untuk dapat menguji motor Honda lagi. Saya hampir merasa bersalah ketika saya meninggalkan tim pada akhir 2012. Tapi ketika saya menguji motor pada 2013, saya merasa jengkel ketika hujan turun," kata Stoner dikutip speedweek, Sabtu (18/10).

"Sekarang saya diberikan kesempatan untuk menguji motor Honda lagi dan mudah-mudahan saya bisa memberikan informasi yang baik. Meskipun saya hanya duduk selama satu tahun dari dunia balap, tapi pada akhir bulan ini saya akan merasakan hal yang agak aneh ketika menjajal motor Honda," tukasnya.
(wbs)
Berita Terkait
Motogp Mandalika 2022,...
Motogp Mandalika 2022, Penonton Hari Kedua Membeludak
Ducati Sudah Tepat Merekrutnya...
Ducati Sudah Tepat Merekrutnya di MotoGP 2021
Momen Penonton MotoGP...
Momen Penonton MotoGP Thailand 2024 Dibawa Naik Tuktuk untuk Menuju Tribun
Tak Mau Ketinggalan...
Tak Mau Ketinggalan Aksi Pembalap, Penonton Datangi Sirkuit Mandalika Sejak Pagi
Puncak Arus Balik Penonton...
Puncak Arus Balik Penonton MotoGP Diprediksi Malam Ini, Kemenhub Siapkan Tiket 'Go Show'
Suguhkan 63 Balapan...
Suguhkan 63 Balapan Live, Saksikan Seluruh Rangkaian Seri MotoGP di SPOTV melalui Vision+!
Berita Terkini
Hasil Tinju Dunia: Josh...
Hasil Tinju Dunia: Josh Warrington Menang Angka Mutlak atas Asad Asif Khan
1 jam yang lalu
Jadwal Arab Saudi vs...
Jadwal Arab Saudi vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-17 2025
1 jam yang lalu
Jadwal Drawing Piala...
Jadwal Drawing Piala AFF U-23 2025: Indonesia Bersiap Jadi Tuan Rumah
2 jam yang lalu
Megawati Hangestri Absen,...
Megawati Hangestri Absen, Gresik Petrokimia Menang Perdana di Final Four Proliga 2025
11 jam yang lalu
Kenapa Errol Spence...
Kenapa Errol Spence Jr Jagokan Chris Eubank Jr dalam Duel Panas Lawan Conor Benn?
13 jam yang lalu
HUT ke-95 PSSI: Erick...
HUT ke-95 PSSI: Erick Thohir Ingin Cetak Sejarah Baru Sepak Bola Indonesia
13 jam yang lalu
Infografis
Tentara Israel Menangis...
Tentara Israel Menangis usai Tinggalkan Koridor Netzarim di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved