Indonesia Sukses Ganyang Malaysia

Jum'at, 24 Oktober 2014 - 15:14 WIB
Indonesia Sukses Ganyang...
Indonesia Sukses Ganyang Malaysia
A A A
KUANTAN - Tim Nasional sepak bola pantai Indonesia berhasil menumbangkan Malaysia dalam laga perdana AFF Felda Beach Soccer Championship 2014 yang berlangsung di Kuantan, Malaysia, kamis (23/10).

Tidak tanggung-tanggung, tim besutan Ida Nyoman Mahayasa ini berhasil mempermalukan sang tuan rumah dengan skor telak 2-10. Sang pelatihpun berharap anak asuhnya bisa mempertahankan kualitas permainan mereka pada laga selanjutnya.

Pasalnya, Vietnam yang akan dihadapi Indonesia dalam laga berikutnya, bukanlah lawan yang bisa dipandang sebelah mata.

''Mudah-mudahan kami mampu bermain bagus di pertandingan berkutnya,'' ungkap Ida Nyoman Mahayasa seperti dilansir laman resmi PSSI.

''Yang pasti saat ini anak-anak dalam keadaan prima untuk menghadapi Vietnam,'' sambungnya.

Berikut nama pemain dan Official Timnas sepak bola pantai Indonesia di ajang AFF Felda Beach Soccer Champioship 2014 :

1. I Kadek Sudarta (GK)
2. I Made Bayu Perdana (GK)
3. Agung Teguh Seri Rejeki
4. I Dewa Kadek Dwipayudha
5. I Kadek Widhi Tamayana
6. I Komang Kariana Antara
7. I Made Agus Dwipayana
8. I Made Antha Wijaya
9. I Nyoman Jumada
10. I Wayan Ari Nusa Diantara
11. I Wayan Arsa Bagia
12. I Wayan Metra Jaya
13. Ida Bagus Putu Suara
14. Martinus Sinde

Official:
Ida Nyoman Mahayasa (Pelatih)
I Made Suwartama (Asst. Pelatih)
dr. Ahmad Nizar C. Noor (Dokter)
Agus Mahendra Jaya (Masseur)
I Made Tromat (Kitman)
Herwindyo Asmiridyono (Administrator)
(bbk)
Berita Terkait
Jelang Laga Timnas Indonesia...
Jelang Laga Timnas Indonesia vs Indonesia, Puluhan Penonton Mulai Berdatangan ke GBK
Welber Jardim Tak Kunjung...
Welber Jardim Tak Kunjung Terlihat dalam Sesi Latihan Timnas Indonesia U-17
Imbangi Skor saat Lawan...
Imbangi Skor saat Lawan Thailand, Statistik Permainan Timnas Membaik
Shin Tae-yong Fokus...
Shin Tae-yong Fokus Pemulihan Timnas Indonesia U-20, Ronaldo Kwateh Sudah Gabung Latihan
Bahagia Timnas U-22...
Bahagia Timnas U-22 Indonesia Sabet Emas, Jokowi Traktir Durian di Medan
Suporter Ultras Garuda...
Suporter Ultras Garuda Nyanyikan Chants Jelang Laga Timnas Indonesia vs Argentina
Berita Terkini
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Dunia Olahraga Italia Hentikan Sementara Kompetisi
4 jam yang lalu
PSM Makassar Melaju...
PSM Makassar Melaju di Semifinal Shopee Cup 2024/2025, Catat Jadwalnya!
7 jam yang lalu
2 Pelari Indonesia Tatap...
2 Pelari Indonesia Tatap London Marathon 2025, Galang Dana Pendidikan untuk Anak Kurang Mampu
7 jam yang lalu
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
9 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
10 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
10 jam yang lalu
Infografis
Prabowo Bakal Ungsikan...
Prabowo Bakal Ungsikan 1.000 Warga Palestina ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved