Mimi Blusukan ke Cabor Sepak Takraw

Kamis, 13 November 2014 - 19:19 WIB
Mimi Blusukan ke Cabor...
Mimi Blusukan ke Cabor Sepak Takraw
A A A
JAKARTA - Koordinator cabang permainan Prima, Mimi Irawan melakukan blusukan ke cabang olah raga Sepak Takraw di Cibubur, Jakarta Timur, Kamis (13/11).

Tujuan sidak kali ini adalah untuk melihat tempat penginapan cabor sepak takraw yang meliputi kamar atlet serta makanan yang disediakan. Hal ini dilakukan guna melihat persiapan atlet pelatnas menghadapi Asian Beach Games (ABG) dan SEA Games 2015 mendatang.

Dalam kesempatan itu, Mimi mengatakan kamar yang ditempati oleh para atlet pelatnas Sepak Takraw bisa dikatakan lebih baik dari hotel berbintang empat di bilangan Jakarta Pusat.

"kamar bagus, besar dan bersih serta makanannya sangat baik dan bervariasi, bahkan dapat dikatakan lebih baik dari Century," ungkap Mimi dikutip Satlak Prima.

Sidak ini akan terus dilakukan dan tanpa pemberitahuan ke cabor terlebih dahulu agar apa yang memang benar ada dilapangan dapat kita laporkan ke pengambil keputusan.

Tim Sepak Takraw Nasional tengah terobsesi menyuguhkan prestasi yang maksimal di ABG yang berlangsung di Thailand, 14 hingga 23 November mendatang.
(bbk)
Berita Terkait
Kawinkan Medali Emas,...
Kawinkan Medali Emas, Sepak Takraw Sulsel Juara Umum di PON Papua
Sepak Takraw Quadrant...
Sepak Takraw Quadrant Putra dan Putri Indonesia Raih Medali Perak
Timnas Takraw Indonesia...
Timnas Takraw Indonesia Target 1 Medali Emas di SEA Games Vietnam
Tekuk Malaysia, Timnas...
Tekuk Malaysia, Timnas Takraw Indonesia Sumbang Medali Emas
Atlet Takraw Asal Luwu...
Atlet Takraw Asal Luwu Utara Sumbang Medali Pertama Sulsel di PON Papua
Tundukkan DKI Jakarta,...
Tundukkan DKI Jakarta, Tim Takraw Putri Sulsel Raih Medali Emas
Berita Terkini
Meski Moncongbulo FC...
Meski Moncongbulo FC Mundur, FFI: Futsal Nation Cup 2025 Tetap Sesuai Jadwal
5 jam yang lalu
4 Pemain Timnas Indonesia...
4 Pemain Timnas Indonesia yang Cedera saat Membela Klubnya
7 jam yang lalu
Mengapa Duel Islam Makhachev...
Mengapa Duel Islam Makhachev vs Belal Muhammad Tidak Akan Pernah Terjadi?
8 jam yang lalu
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
9 jam yang lalu
Rapat Anggota Tahunan...
Rapat Anggota Tahunan NOC Indonesia 2025, Raja Sapta Oktohari: Momen Perkuat Komitmen
9 jam yang lalu
Mitos Atau Fakta, Final...
Mitos Atau Fakta, Final Liga Champions di Kota Muenchen Lahirkan Juara Baru?
10 jam yang lalu
Infografis
Indonesia Ingin Gabung...
Indonesia Ingin Gabung Proyek Jet Tempur Generasi Ke-5 Turki
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved